Rintis Startup saat Kuliah? Ini Tips yang Perlu Mahasiswa Tahu

Senin, 18 April 2022 - 19:19 WIB
loading...
Rintis Startup saat...
Doktor Muda UNS membagikan langkah untuk membangun startup. Foto/Tangkap layar laman UNS.
A A A
JAKARTA - Jiwa wirausahawan perlu dipupuk sejak dini termasuk sejak di bangku kuliah. Salah satunya dengan membangun startup . Namun banyak mahasiswa yang takut mengembangkan startup karena berbagai alasan.

Oleh karena itu, Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Universitas Sebelas Maret ( UNS ) Surakarta pun mendorong para mahasiswanya untuk mendirikan startup sejak kuliah. Salah satunya dengan memberikan informasi melalui webinar bertajuk “Merintis Startup Saat Masih Kuliah, Kenapa Enggak?”.

Webinar yang diselenggarakan secara daring melalui aplikasi Zoom Cloud Meetings ini diikuti lebih dari 80 partisipan. Para partisipan berasal dari berbagai kalangan, mulai dari mahasiswa hingga dosen baik dari UNS maupun luar UNS.

Wakil Dekan Akademik, Riset, dan Kemahasiswaan FEB UNS, Prof. Dr. Izza Mafruhah mengatakan, pihaknya sangat mendukung para mahasiswa untuk dapat mengembangkan startup sejak kuliah. Webinar ini merupakan salah satu cara untuk mendukung hal tersebut. Lebih lanjut, Prof. Izza menjelaskan, mahasiswa tidak perlu khawatir mengenai pendanaan karena FEB akan membantu mencarikan dana. Namun, startup yang akan mendapat pendanaan harus melewati seleksi tertentu.

Baca: Quipper Gelar Tryout UTBK Nasional Gratis, Diikuti 46.000 Siswa

“Kami berharap mahasiswa di FEB UNS bisa melaksanakan kegiatan-kegiatan yang produktif, apalagi sekarang peluangnya luar biasa. Nanti selain dapat mengajukan di Semesta, tim KWU FEB UNS akan menyeleksi beberapa kelompok yang akan kami mintakan dana ke kemahasiswaan. Nanti juga akan ada peluang-peluang lain yang lebih bagus lagi,” jelasnya, dilansir dari laman resmi UNS, Senin (18/4/2022).

Webinar kali ini diisi oleh Kepala Divisi Startup dan Inkubasi UNS, Catur Sugiarto. Doktor muda lulusan Aix Marseille University, Prancis ini cukup lama menggawangi startup di UNS. Untuk itu, Catur diharapkan dapat memberikan tambahan wawasan bagi mahasiswa FEB UNS terkait startup.

Catur mengungkapkan, startup merupakan salah satu sarana yang dapat dimanfaatkan oleh para mahasiswa untuk berwirausaha. Catur menilai mahasiswa memiliki potensi besar untuk mengembangkan startup.

“Potensi yang dimiliki mahasiswa saat ini sangat besar dan startup saya kira menjadi satu istilah dan model bisnis yang relevan di era saat ini, di era digital, di era pandemi untuk menjadi solusi permasalahan berbagai pihak,” ujar Catur.

Baca juga: Kemenag Kembali Buka Program Beasiswa 5.000 Doktor, Tertarik?

Mendirikan Startup dengan Lima Langkah
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
5 Universitas Negeri...
5 Universitas Negeri Ini Paling Favorit di SNBT 2024, PTN Pilihanmu Nomor Berapa?
MNC University Dorong...
MNC University Dorong Pertumbuhan Startup melalui Program Inkubator Bisnis
BINUS University Kembangkan...
BINUS University Kembangkan Perangkat Literasi dan Navigasi untuk Disabilitas Netra
Inovasi Skrining Kanker...
Inovasi Skrining Kanker Serviks Berbasis AI Mahasiswa UI dan ITB Raih Juara di Qatar
BINUS Business School...
BINUS Business School Undang Praktisi Berbagi Tips Bangun Startup Tangguh
UGM Dorong Kewirausahaan...
UGM Dorong Kewirausahaan Mahasiswa Lewat Inkubator Bisnis
Program UI Incubate...
Program UI Incubate Dukung Inovasi Pebisnis Muda
Mahasiswa President...
Mahasiswa President University Sapu Bersih Medali di Global Hackathon Startup Competition
Cetak Lulusan Inovatif,...
Cetak Lulusan Inovatif, President University Ikuti Global Hackathon Startup Competition di Korea Selatan
Rekomendasi
5 Film Horor yang Dikutuk...
5 Film Horor yang Dikutuk di Dunia Nyata, Tragis hingga Makan Korban Jiwa
Kontroversi Low Blow...
Kontroversi Low Blow Diungkit, Oleksandr Usyk dan Oleksandr Usyk Nyaris Adu Jotos di Studio
Spanyol dan Portugal...
Spanyol dan Portugal Lumpuh, Kereta Api Macet, Transaksi Hanya dengan Uang Tunai
Wakil Wali Kota Bandung:...
Wakil Wali Kota Bandung: Gober Parijs Van Java Tampilkan Perjuangan Hidup dengan Sentuhan Keceriaan
Kejagung Geledah dan...
Kejagung Geledah dan Blokir Aset Tersangka TPPU Zarof Ricar
Kejar Pertumbuhan Ekonomi...
Kejar Pertumbuhan Ekonomi 8% Butuh Konektivitas Andal
Berita Terkini
250 Mahasiswa UIN Suska...
250 Mahasiswa UIN Suska Riau Diajari Melek Sektor Keuangan
2 jam yang lalu
BPK Penabur Dukung Siswa...
BPK Penabur Dukung Siswa Bersiap Hadapi Era Society 5.0
7 jam yang lalu
15 Contoh Soal Tes Rekrutmen...
15 Contoh Soal Tes Rekrutmen BUMN 2025 Beserta Kunci Jawaban
8 jam yang lalu
Link Unduh Logo Hardiknas...
Link Unduh Logo Hardiknas 2025 Berikut Tema Hari Pendidikan Nasional
9 jam yang lalu
Platform Pendidikan...
Platform Pendidikan Ini Ajak Guru Tingkatkan Kompetensi AI untuk Pembelajaran
10 jam yang lalu
5 Artis Lulusan SMK,...
5 Artis Lulusan SMK, Ada Shenina Cinnamon hingga Nisa Sabyan
11 jam yang lalu
Infografis
Inggris Saat Ini Menghadapi...
Inggris Saat Ini Menghadapi Ancaman 800 Rudal Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved