UM PTKIN 2022 Telah Dibuka, Perhatikan Ketentuan Ujiannya

Selasa, 26 April 2022 - 11:46 WIB
loading...
A A A
2. Finalisasi Pendaftaran: 25 April-4 Juni 2022

3. Pelaksanaan Ujicoba SSE: 7-10 Juni 2022

4. Pelaksanaan Ujian: 14-17 Juni 2022

5. Pengumuman: 30 Juni 2022

Baca juga: Ini Sederet Jurusan Kuliah Paling Dibutuhkan Dunia Kerja, Cek Infonya di Sini

Jadwal Ujian UM PTKIN 2022

Pelaksanaan Ujian SSE UM-PTKIN tercantum pada masing-masing Kartu Tes peserta dan dilaksanakan di rumah masing-masing dengan ketentuan yang telah ditetapkan.

Alur Pendaftaran

1. Calon peserta mendaftar Akun UM-PTKIN. Pilih Daftar NISN Bagi Calon Pendaftar yang memiliki NISN dan belum memiliki akun SPAN-PTKIN atau UM-PTKIN. Pilih NISS Bagi Calon Pendaftar yang tidak memiliki NISN dan belum memiliki akun SPAN-PTKIN atau UM-PTKIN. Username/NISN/NISS dan Password didapat setelah melakukan pendaftaran dan dikirim melalui email yang dicantumkan saat pendaftaran akun UM-PTKIN.

2. Pilih Login. Gunakan Username/NISN/NISS dan Password.
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1020 seconds (0.1#10.140)