Pertukaran Mahasiswa, Universitas Esa Unggul dan NXU China Gelar Immersion Program

Kamis, 19 Mei 2022 - 17:49 WIB
loading...
Pertukaran Mahasiswa,...
Universitas Esa Unggul (UEU) dan Nanjing Xiaozhuang University (NXU) China menggelar program pengenalan budaya sekaligus pertukaran mahasiswa atau Immersion Program. Foto/Dok/Humas UEU
A A A
JAKARTA - Sebagai bagian dari visi menjadi World Class University, Universitas Esa Unggul ( UEU ) bekerja sama dengan Nanjing Xiaozhuang University (NXU) China menggelar program pengenalan budaya sekaligus pertukaran mahasiswa atau Immersion Program. Immersion Program antara UEU dan NXU dilaksanakan mulai 10 Mei hingga 4 Juni 2022.

Dalam pembukaan Immersion Program yang dilaksanakan secara Hybrid pada Selasa (10/5) lalu, Rektor Universitas Esa Unggul, Dr.Ir. Arief Kusuma Among Praja, MBA, mengatakan, IPU Program Immersion ini sangat baik bagi mahasiswa untuk meningkatkan komunikasi dengan dunia secara global.



“Momen Immersion Program ini sangat cocok untuk kalian para mahasiswa melihat dunia secara global, mengembangkan komunikasi dan interaksi kepada masyarakat internasional. Pengalaman adalah hal yang akan kalian dapat saat mengunjungi budaya dan masyarakat yang berbeda,” ujar Arief di Esa Unggul, Jakarta Barat, Senin (10/05/2022).

Arief pun mengatakan program ini merupakan bentuk implementasi dari Visi dan Misi Universitas Esa Unggul sebagai World Class University. “Menjadi Komunitas Global dan membentuk kerja sama dengan perguruan tinggi luar negeri merupakan langkah kami menjadi World Class University,” Ucapnya.

Sementara itu, Wakil Rektor Bidang Pembelajaran dan Kerja Sama, Endah Murtiana Sari, ST., MM. berharap, dengan diadakanya Immerson Program ini, kedua universitas mampu memperkuat hubungan bukan hanya terkait hubungan antar lembaga pendidikan saja namun juga mampu memperkuat hubungan sosial dan budaya yang berbeda.



“Program ini akan memberikan prespektif tentang sosial budaya yang berbeda kepada mahasiswa NXU maupun mahasiswa UEU. Mereka nantinya akan melihat dan mempelajari budaya di Indonesia begitu juga sebaliknya, mahasiswa UEU, yang menjadi pendamping juga akan bertemu dengan budaya mereka,” tutupnya.

Immersion Program sendiri merupakan program kerja sama yang dilaksanakan antara Universitas Esa Unggul dengan sejumlah perguruan tinggi luar negeri salah satunya dengan Nanjing Xiaozhuang University Tiongkok.

Dalam Program Immersion nantinya sejumlah kegiatan akan dilakukan di antaranya mengunjungi Museum Batik, bermain Angklung di Cigombong Bogor, dan perkenalaan masakan Indonesia di Kampus Harapan Indah Bekasi.

Kegiatan ini nantinya akan dilaksanakan secara daring bersama 30 mahasiswa NXU. Acara ini pun dihadiri oleh Mr. Ni Zhen, PhD - Dekan of School of Information Engineering and School of AI NXU, Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan beserta Kepala Program Studi dan Dosen baik dari Esa Unggul maupun NXU.
(mpw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Kisah Si Kembar Risyad...
Kisah Si Kembar Risyad dan Rasyid, Lulus Bersama dari ITS Mengejar Mimpi di Dunia Teknologi
Kader Hima Persis Diajak...
Kader Hima Persis Diajak Manfaatkan Aplikasi Resmi Organisasi
Bestie, Ini 10 Ucapan...
Bestie, Ini 10 Ucapan Lebaran Hari Raya Idulfitri 2025 untuk Teman Kuliah
Lulusan Sastra Indonesia...
Lulusan Sastra Indonesia Bisa Kerja di Mana Saja? Bukan Cuma Jadi Sastrawan
MNC University Kerja...
MNC University Kerja Sama dengan LSP SDM TIK untuk Tingkatkan Kompetensi Dosen dan Mahasiswa
Pengembangan Soft Skills...
Pengembangan Soft Skills Mahasiswa, Kunci Meningkatkan Daya Saing di Dunia Kerja
Hima Persis Diharapkan...
Hima Persis Diharapkan Beri Karya Monumental untuk Kemajuan Agama dan Bangsa
HIMA LETS MNC University...
HIMA LETS MNC University Tebar Kebaikan di Bulan Ramadan dengan Aksi Berbagi Takjil
KIP Kuliah untuk 544.000...
KIP Kuliah untuk 544.000 Mahasiswa Sudah Ditransfer, Begini Cara Ceknya
Rekomendasi
Shopee Hadirkan Kompetisi...
Shopee Hadirkan Kompetisi Liga Shorts YouTube Shopping untuk Pacu Kreativitas Para Kreator
Berapa Kilometer Jalan...
Berapa Kilometer Jalan Kaki Setiap Hari untuk Menurunkan Berat Badan?
Tentara Israel Akan...
Tentara Israel Akan Tetap Bertahan di Gaza, Akankah Jadi Misi Bunuh Diri?
Anggota DPRD dari Partai...
Anggota DPRD dari Partai Perindo Hasanudin Komitmen Wujudkan Aspirasi Warga Pulau Rinca NTT
Ikut Seleksi Calon Hakim...
Ikut Seleksi Calon Hakim Agung, Nurul Ghufron: Saya Terpanggil Undangan KY
Hotma Sitompul Sempat...
Hotma Sitompul Sempat Dirawat di Malaysia Sebelum Meninggal Dunia
Berita Terkini
FK Unair Hadirkan 2...
FK Unair Hadirkan 2 Ahli dari China Medical University untuk Program Adjunct Professor
4 jam yang lalu
Baru, Beasiswa LPDP...
Baru, Beasiswa LPDP 2025 Ada Try Out untuk Tes Seleksi Bakat Skolastik, Cek Infonya!
12 jam yang lalu
Ijasah atau Ijazah,...
Ijasah atau Ijazah, Mana Penulisan yang Benar?
12 jam yang lalu
Jejak Pendidikan Pangeran...
Jejak Pendidikan Pangeran Mohammad bin Salman, Putra Mahkota dan Arsitek Visi 2030 Arab Saudi
13 jam yang lalu
Ini Arti Sangkil dan...
Ini Arti Sangkil dan Mangkus, Kata yang Jarang Dipakai dan Diketahui Orang
14 jam yang lalu
Kabar Gembira, Dosen...
Kabar Gembira, Dosen di 29 PTN BLU Ini akan Terima Tukin Mulai 2025
1 hari yang lalu
Infografis
Musuh-musuh Utama AS...
Musuh-musuh Utama AS dan NATO akan Gelar Latihan Perang
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved