Tips Sukses Kuliah Jurusan Teknik, Kuasai Teknologi Terkini

Jum'at, 10 Juni 2022 - 14:48 WIB
loading...
Tips Sukses Kuliah Jurusan...
Jurusan Teknik Informatika. Foto/Ist
A A A
JAKARTA - Jurusan teknik menjadi salah satu jurusan paling banyak diminati karena prospek kerja yang menjanjikan. Namun, jurusan ini juga termasuk yang tersulit, sebab mata kuliahnya memiliki banyak perhitungan. Sehingga, mahasiswa dituntut memiliki daya ingat mumpuni untuk menghafal materi dan rumus sulit.



Tugas-tugas yang diberikan pun terkadang sangat berat, sehingga mahasiwa teknik memang harus kuat fisik dan mental. Namun, tak perlu gentar berkuliah di jurusan teknik. Berikut tips sukses bagi mahasiswa teknik dalam menjalankan proses perkuliahan.

1. Manajemen Waktu yang Baik

Pepatah mengatakan bahwa waktu adalah uang. Nah, ini tidak hanya bersifat “mencari uang” saja, namun juga diterapkan dalam kehidupan untuk tidak membuang-buang waktu pada kegiatan yang sia-sia. Mahasiswa teknik harus selalu tepat waktu dan jangan coba membolos. Ini bisa menjadi langkah awal demi menumbuhkan sikap disiplin waktu.



Selain itu, atur segala kegiatan agar memiliki cukup waktu untuk istirahat dan mengulang kembali materi atau catatan dari dosen, serta mengerjakan tugas-tugas. Jangan terbiasa menggunakan “sistem kebut semalam” karena mata kuliah teknik tidak secara ajaib bisa dikuasai dalam satu malam saja.

2. Jangan Menunda Tugas

Masih berkesinambungkan dengan tips sebelumnya, mahasiswa teknik jangan sampai menunda mengerjakan tugas yang telah diberikan. Tugas di jurusan teknik terkenal dengan tingkat kesulitan yang tinggi, bahkan tugas besar baru bisa diselesaikan selama satu bulan lebih hingga satu semester.

Untuk itu, jangan pernah menumpuk tugas karena bisa membuat kepala meledak. Kerjakan tugas-tugas yang paling mudah supaya tugas besar bisa diselesaikan dengan lebih leluasa.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Kemendikti Bangun Sistem...
Kemendikti Bangun Sistem Mentorship Antarkampus, Dorong Kolaborasi Riset dan Inovasi
Mendikti Saintek Brian...
Mendikti Saintek Brian Yuliarto: Kampus Harus Berdampak Nyata bagi Daerah Sekitar
Luncurkan Logo Baru,...
Luncurkan Logo Baru, MNC University Terus Berinovasi demi Masa Depan Bangsa
FK Unair Hadirkan 2...
FK Unair Hadirkan 2 Ahli dari China Medical University untuk Program Adjunct Professor
11 Universitas Terbaik...
11 Universitas Terbaik Jurusan Bisnis dan Manajemen di Indonesia 2025
5 Jurusan Kuliah Paling...
5 Jurusan Kuliah Paling Sulit di Dunia, Apa Saja?
7 Perguruan Tinggi di...
7 Perguruan Tinggi di Indonesia yang Punya Hutan Kampus, Luasnya Berhektare-hektare
Berapa Passing Grade...
Berapa Passing Grade untuk Lolos UTBK SNBT 2025 di UIN Bandung? Cek Bocorannya
10 Jurusan D4 Paling...
10 Jurusan D4 Paling Ketat di SNBP 2025, Keperawatan Anestesiologi Hanya Terima 0,94% Pendaftar!
Rekomendasi
Asbanda Luncurkan SP2D...
Asbanda Luncurkan SP2D Online, Bank Jatim Teken PKS Bersama Kemendagri
50 Ucapan Selamat Jumat...
50 Ucapan Selamat Jumat Agung 2025, Menyentuh, Religius, dan Penuh Harapan
Silaturahmi Itu Perintah...
Silaturahmi Itu Perintah Agama, Jubir PSI: Kok Malah Dicurigai?
Jumat Agung di Katedral...
Jumat Agung di Katedral Jakarta Tampilkan Drama Jalan Salib Mater Purissima
ICC Minta Hongaria Jelaskan...
ICC Minta Hongaria Jelaskan Kegagalan Menangkap Benjamin Netanyahu
Aktivis Jakarta Bahas...
Aktivis Jakarta Bahas 100 Hari Kerja Pramono-Doel, Ini Hasilnya
Berita Terkini
Kemendikti Bangun Sistem...
Kemendikti Bangun Sistem Mentorship Antarkampus, Dorong Kolaborasi Riset dan Inovasi
49 menit yang lalu
5 Contoh Ucapan Paskah...
5 Contoh Ucapan Paskah 2025 untuk Teman Sekolah, Sederhana, Penuh Makna, dan Doa
3 jam yang lalu
5 Ucapan Wafat Yesus...
5 Ucapan Wafat Yesus Kristus 2025 untuk Guru di Sekolah dengan Sentuhan Spiritual dan Doa
4 jam yang lalu
Antri atau Antre, Mana...
Antri atau Antre, Mana Penulisan yang Benar?
13 jam yang lalu
NTT Ditarget Jadi Lokasi...
NTT Ditarget Jadi Lokasi Pertama Peresmian Sekolah Unggulan Garuda
14 jam yang lalu
Lolos SNBP, 66 Siswa...
Lolos SNBP, 66 Siswa MAN 13 Jakarta Diterima di Perguruan Tinggi Negeri Favorit
22 jam yang lalu
Infografis
Jurusan Kuliah Teknik...
Jurusan Kuliah Teknik yang Paling Cocok untuk Perempuan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved