Fakultas Bisnis LSPR Dukung Akselerasi Transformasi Digital UMKM

Selasa, 16 Agustus 2022 - 17:55 WIB
loading...
Fakultas Bisnis LSPR...
Pelatihan dan Pendampingan UMKM di Kota Bekasi yang digelar Fakultas Bisnis LSPR. Foto/LSPR.
A A A
JAKARTA - Fakultas Bisnis LSPR menyelenggarakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat. Dukungan ini diwujudkan dalam bentuk Pelatihan dan Pendampingan UMKM di Kota Bekasi guna membangun Keterampilan Riset Perilaku Konsumen dan Pemasaran Digital.

Pelatihan dan Pendampingan ini dilaksanakan dalam dua tahap yaitu tahap pertama dilaksanakan pelatihan pada hari Senin, 8 Agustus 2022. Tahap kedua dilaksanakan pendampingan agar peserta mampu memahami dan mengaplikasikan pengetahuan yang didapatkan selama pelatihan.

Melalui siaran pers, Selasa (16/8/2022), pendampingan dilaksanakan pada 9-20 Agustus 2022 dan diharapkan dengan pendampingan UMKM dapat merancang riset perilaku konsumen serta mampu membuat program pemasaran digital. Pelatihan dilaksanakan di Kampus LSPR Transpark pada hari Senin, 8 Agustus 2022 .

Baca juga: 5 Universitas Terbaik Indonesia yang Masuk Top 25 Perguruan Tinggi Terbaik di Asia Tenggara versi Webometrics

Dosen Institut Komunikasi dan Bisnis LSPR yang menjadi pembicara adalah Stephanny Lianardo, Kartini Dwi Sartika, Raden Adi Cahyadi. Mahasiswa Fakultas Bisnis LSPR juga dilibatkan sebagai Mentor dalam kegiatan pendampingan.

Para Mentor adalah Joshua Jeremia dan Fatimah Azzahra. Peserta pada pelatihan dan pendampingan ini adalah UMKM Kota Bekasi yang menjadi UMKM Binaan LSPR. UMKM ini berfokus pada sektor kuliner dan fashion.

Yuliana Riana Prasetyawati selaku Dekan Fakultas Bisnis LSPR menyampaikan sejak tanggal 12 Januari 2021, Fakultas Bisnis LSPR telah menjalin kerja sama dengan Bhinneka. com yang merupakan salah satu e-commerce terbesar di Indonesia untuk membangun campus marketplace.

Pandemi Covid-19 berdampak pada penurunan kinerja UMKM. Salah satu upaya untuk membantu pemulihan UMKM adalah mendorong UMKM untuk go digital. Pemerintah Kota Bekasi sudah mulai melakukan berbagai upaya untuk mendorong dan memfasilitasi UMKM dalam transfirmasi digital dengan melaksanakan berbagai pelatihan.

Namun mengingat jumlah UMKM Binaan Pemerintah Kota Bekasi cukup banyak, maka perlu dukungan dan kerjasama dari berbagai pihak termasuk Institusi Pendidikan untuk memfasilitasi transformasi digital UMKM agar makin banyak jumlah UMKM yang berpindah ke platform online, melakukan on boarding, active selling, scaling up the business dan selanjutnya dapat go international.

Dua hal lain yang dicermati adalah perlunya pelatihan mengenai riset perilaku konsumen agar UMKM mampu merancang strategi pemasaran digital yang tepat. Institut Komunikasi dan Bisnis LSPR yang juga memiliki kampus di Bekasi serta telah memiliki MOU dengan Pemerintah Kota Bekasi terpanggil untuk berkontribusi melakukan kegiatan pengabdian kepada masyarakat dalam bentuk pelatihan dan pendampingan pada UMKM.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Kolaborasi LSPR Institute,...
Kolaborasi LSPR Institute, Nozomi no sono, & ERIA Luncurkan Tiga Buku Panduan Disabilitas
Sepanjang 2023, London...
Sepanjang 2023, London School of Public Relations Institute Raih Enam Penghargaan Bergengsi
LSPR akan Buka Program...
LSPR akan Buka Program S3 Komunikasi di Awal 2024
Tertarik Kuliah di London...
Tertarik Kuliah di London School? Simak Biaya Kuliah di LSPR
Ciptakan Ahli Bidang...
Ciptakan Ahli Bidang Komunikasi, LSPR Siapkan Mahasiswa Melalui International Exam
Mahasiswa LSPR Gelar...
Mahasiswa LSPR Gelar Pelatihan Digital Marketing bagi Para Pembatik dan Pemuda
LSCAA dan LSBA Gelar...
LSCAA dan LSBA Gelar Autism Awareness Festival Ke-15 untuk Pelajar Berkebutuhan Khusus
Belajar Anti Hoaks,...
Belajar Anti Hoaks, Ratusan Mahasiswa Ikuti Sekolah Kebangsaan di LSPR Institute
Pengabdian Masyarakat,...
Pengabdian Masyarakat, Mahasiswa Fakultas Bisnis LSPR Gelar Festival Kampung Adat Kranggan 2023
Rekomendasi
Penyanyi Jepang Ini...
Penyanyi Jepang Ini Lakukan Perjalanan Pulang Pergi 4 Jam untuk Kuliah, Habiskan Rp3,5 Juta Setiap Hari
Dukung Transformasi...
Dukung Transformasi TMII, Bank Raya Hadirkan Pembayaran Cashless bagi Pengunjung
Tenaga Honorer di DPRD...
Tenaga Honorer di DPRD Jakarta Diduga Jadi Korban Pelecehan Seksual
Pria Ini Idap Penyakit...
Pria Ini Idap Penyakit Kulit Akibat Pakai Baju Thrifting Tanpa Dicuci, Kenali Gejalanya
Rusia Pukul Mundur Serangan...
Rusia Pukul Mundur Serangan Ukraina di Tengah Gencatan Senjata Paskah
Sadis, Pelaku Curanmor...
Sadis, Pelaku Curanmor Tembak Pemilik Motor hingga Kritis di Tebet
Berita Terkini
Cara Tarik Dana PIP...
Cara Tarik Dana PIP di Teller Bank: Syarat, Dokumen, dan Prosedur Lengkap
11 jam yang lalu
Dipantau Ketat, Itera...
Dipantau Ketat, Itera Siapkan 196 Pengawas untuk UTBK SNBT 2025
12 jam yang lalu
Ambulan atau Ambulans,...
Ambulan atau Ambulans, Mana Kata yang Baku Menurut KBBI?
12 jam yang lalu
10 Ucapan Wafat Yesus...
10 Ucapan Wafat Yesus Kristus untuk Teman Sekolah, Singkat Penuh Makna
13 jam yang lalu
Pendidikan Raja Charles...
Pendidikan Raja Charles III: Lulusan Sekolah Elit, Kini Raja Inggris Tertua Sepanjang Sejarah
1 hari yang lalu
Ini Jalur Masuk UGM...
Ini Jalur Masuk UGM untuk Calon Mahasiswa Tidak Mampu, Cek Jadwal Pendaftarannya
1 hari yang lalu
Infografis
Birokrasi Rumit, Banyak...
Birokrasi Rumit, Banyak Bisnis Hengkang dari Uni Eropa
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved