3 Pahlawan Nasional yang Pernah Mengenyam Pendidikan di Luar Indonesia

Kamis, 10 November 2022 - 12:10 WIB
loading...
3 Pahlawan Nasional...
Terdapat sejumlah pahlawan nasional yang pernah mengenyam pendidikan di luar Indonesia. Salah satunya Mohammad Hatta. Foto DOK wikipedia
A A A
JAKARTA - Terdapat sejumlah pahlawan nasional yang pernah mengenyam pendidikan di luar Indonesia. Dari sekian banyak kelompok, golongan akademis menjadi salah satu yang memberikan kontribusi mendalam bagi perjuangan bangsa Indonesia.

Dalam sejarahnya, Indonesia memang memiliki banyak pejuang yang telah berkontribusi dalam perjuangan merebut kemerdekaan. Uniknya, meski memiliki latar belakang yang berbeda-beda, mereka tetap bersatu demi satu tujuan.

Baca juga : Deretan Pahlawan Nasional yang Pernah Menjadi Rektor

Tokoh-tokoh seperti Mohammad Hatta yang memiliki pengalaman pendidikan di luar negeri mencurahkan seluruh pengetahuan yang didapat untuk membantu perjuangan dan kepentingan bangsa.

Berikut beberapa pahlawan nasional yang pernah mengenyam pendidikan di luar Indonesia.

1. Mohammad Hatta

Mohammad Hatta merupakan salah satu tokoh sentral perjuangan bangsa Indonesia. Dalam riwayatnya, pria kelahiran 12 Agustus 1902 ini menjadi Wakil Presiden Indonesia pertama dan mendampingi Soekarno sebagai Presiden.

Dikutip dari laman Perpusnas, Hatta pernah mengenyam pendidikan dasar di Sekolah Melayu Bukit Tinggi, kemudian lanjut ke ELS di Padang pada 1913-1916, MULO, hingga beralih ke HBS di Batavia pada 1919.

Setelahnya, pada 1921 Mohammad Hatta terbang ke Belanda untuk belajar ilmu perdagangan/bisnis di Nederland Handelshogeschool atau Rotterdam School of Commerce.

2. Ahmad Soebardjo
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
iNews Media Group dan...
iNews Media Group dan Kemendikdasmen Jalin Sinergi untuk Pendidikan Indonesia
Shahnaz Haque Berbagi...
Shahnaz Haque Berbagi Tips Mendidik Anak Agar Bisa Berpikir Kritis
Prabowo: Pendidikan...
Prabowo: Pendidikan yang Bagus Perlu Uang, Bukan dengan Omon-omon
Dukung Akademisi, Educativa...
Dukung Akademisi, Educativa Indonesia Hadirkan Solusi Riset hingga Publikasi Ilmiah
Ini Dua Model Pembangunan...
Ini Dua Model Pembangunan Sekolah Rakyat
MNC University dan Gaoxin...
MNC University dan Gaoxin Education Group Jajaki Peluang Kerja Sama
LPP Unindra Kunjungi...
LPP Unindra Kunjungi MNC University, Jajaki Kerja Sama di Bidang Pendidikan dan Pelatihan
Mendikdasmen Abdul Muti...
Mendikdasmen Abdul Mu'ti Sebut Sekolah Rakyat Butuh 60 Ribu Guru
Pesantren Cendekia Amanah...
Pesantren Cendekia Amanah Luncurkan Digitalisasi Pendidikan, Integrasikan Ilmu Agama dan Modern
Rekomendasi
Budi Gunawan: RUU TNI...
Budi Gunawan: RUU TNI Batasi Wewenang Militer di Instansi Sipil
32 Perwira Intel Polri...
32 Perwira Intel Polri yang Masuk Daftar Mutasi Maret 2025, Inilah Daftarnya
Jadwal Imsak dan Buka...
Jadwal Imsak dan Buka Puasa Jakarta, Selasa 18 Maret 2025/18 Ramadan 1446 H
6 Agenda Trump Membombardir...
6 Agenda Trump Membombardir Houthi, Salah Satunya Membantu Dominasi Israel di Timur Tengah
Profil dan Perjalanan...
Profil dan Perjalanan Karier Mat Solar, Aktor Bajaj Bajuri yang Melegenda
Daud Yordan vs George...
Daud Yordan vs George Kambosos Jr. Batal, Ada Apa The Senator?
Berita Terkini
Pengumuman Kelulusan...
Pengumuman Kelulusan SNBP 2025 Hari Ini Jam 3 Sore, Cek Hasil di Mana?
1 jam yang lalu
iNews Media Group dan...
iNews Media Group dan Kemendikdasmen Jalin Sinergi untuk Pendidikan Indonesia
8 jam yang lalu
Perkuat Pendidikan AI,...
Perkuat Pendidikan AI, Binus University dan Microsoft Kolaborasi
10 jam yang lalu
2 Dosen President University...
2 Dosen President University Dikukuhkan sebagai Guru Besar Bidang Manajemen Keuangan
13 jam yang lalu
Kunjungi Darunnajah,...
Kunjungi Darunnajah, Menag Serahkan SK Laznas untuk Pemberdayaan Umat
14 jam yang lalu
Pendaftaran KJMU 2025...
Pendaftaran KJMU 2025 Sudah Dibuka, Siapkan KTP dan KK!
14 jam yang lalu
Infografis
Sembilan Peristiwa Penting...
Sembilan Peristiwa Penting yang Terjadi di Bulan Ramadan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved