Ini 7 Jurusan Kuliah yang Bisa Berkarier di KAP Big Four, Gaji Fantastis

Selasa, 15 November 2022 - 13:39 WIB
loading...
A A A
Layanan yang diberikan Deloitte yaitu jasa audit dan asuransi, konsultasi, laporan keuangan, hukum, laporan resiko, serta pajak.

Deloitter memiliki pegawai yang mencapai lebih dari 312.000 orang dan kantor yang tersebar di 150 negara. Di Indonesia sendiri, terdapat dua kantor Deloitte yang berada di Jakarta dan Surabaya.

Dari review yang diberikan oleh pegawai yang masih ataupun sudah berhenti bekerja di Deloitte, melalui website Job-Like diketahui bahwa rating yang diberikan untuk:

- Gaji & Benefit = 3,1 / 5
- Work/Life Balance = 2,2 / 5
- Senior Manajemen = 3,8 / 5
- Nilai & Budaya = 3,4 / 5
- Jenjang Karir = 3,2 / 5

Dengan gaji yang akan diterima oleh pegawai Deloitte Indonesia beragam mulai dari 8,2-49,1 juta per bulan untuk bidang manajemen, 24-41,9 juta per bulan untuk bidang pelayan, dan beragam lainnya tergantung dari bidang dan tingginya jabatan.

2. EY (Ernst & Young)

EY telah melayani 84% perusahaan Fortune Global 500 and 73% perusahaan Forbes Global 2000. EY bekerja sama dengan 200.000 klien dengan memberikan layanan konsultasi, asuransi, pajak, strategi dan transaksi.

EY juga berkolaborasi untuk menciptakan layanan perintis, yang didukung oleh berbagai teknologi seperti AI, blockchain, Internet of Things, dan cybersecurity.

Dari review yang diberikan oleh pegawai yang masih ataupun berhenti bekerja di EY, melalui website Job-Like diketahui bahwa rating yang diberikan untuk:

- Gaji & Benefit = 3,4 / 5
- Work/Life Balance = 2,8 / 5
- Senior Manajemen = 3,4 / 5
- Nilai & Budaya = 3,6 / 5
- Jenjang Karir = 3,8 / 5
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1221 seconds (0.1#10.140)