Cara Cek Hasil Sanggah Seleksi Administrasi PPPK Guru 2022, Buka Link-nya di Sini

Senin, 28 November 2022 - 17:02 WIB
loading...
Cara Cek Hasil Sanggah...
Ujian seleksi Guru Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) 2022. Foto/Dok/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Pelamar PPPK Guru 2022 kini dapat memeriksa hasil sanggah terkait proses seleksi administrasi yang telah diumumkan pada 26 November 2022 kemarin.

Pengumuman hasil pascasanggah ini juga telah tercantum dalam jadwal pelaksanaan seleksi PPPK Guru 2022 di gurupppk.kemdikbud.go.id.

Baca juga: Skema Baru Penerimaan Mahasiswa 2023, Rektor Unair Jelaskan Mekanismenya

Sebelumnya, masa sanggah diberikan bagi pendaftar PPPK Guru yang tidak dinyatakan lolos seleksi Administrasi yang diumumkan pada 16-17 November 2022.

Masa sanggah sendiri dilaksanakan hari berikutnya pada 18 sampai 20 November 2022. Karena itu bagi pelamar yang telah mengirimkan sanggahan saat ini telah dapat di cek.

Dengan mengetahui hasil sanggahan ini, para penyanggah nantinya akan mengetahui bahwa dirinya diterima dan dinyatakan lulus atau tidak.

Baca juga: HGN 2022, Ini Peraih Apresiasi Guru Inspiratif, Kreatif dan Inovatif GTK Madrasah Kemenag

Berikut Cara Cek Hasil Sanggah Seleksi Administrasi PPPK Guru 2022 :

- Pertama, buka laman https://sscasn.bkn.go.id/

- Pilih "Login"

- Masukkan NIK dan Password

- Klik "Masuk"

- Nantinya laman tersebut akan menampilkan hasil pasca sanggah seleksi administrasi PPPK Guru 2022

Itulah cara cek hasil sanggah seleksi administrasi PPPK Guru 2022. Semoga informasi ini bermanfaat bagi pendaftar.

Tahap selanjutnya setelah dinyatakan lolos maka akan dilakukan penilaian kesesuaian oleh pengawas, kepala sekolah, dan guru senior untuk pelamar prioritas 2 dan 3.

Hingga nanti akan dilanjutkan proses penilaian kesesuaian oleh dinas pendidikan dan BKPSDM.
(mpw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Banyak Diincar! Ini...
Banyak Diincar! Ini 6 Kelebihan Menjadi PPPK yang Tak Dimiliki PNS
Dulu Ditahan karena...
Dulu Ditahan karena Tuduhan Aniaya Murid, Kini Guru Supriyani Resmi Jadi PPPK
Prabowo akan Luncurkan...
Prabowo akan Luncurkan BLT untuk Guru Honorer pada 2 Mei 2025, Berapa Nominalnya?
4 Materi Seleksi Kompetensi...
4 Materi Seleksi Kompetensi PPPK Kemenkumham 2024, Cek Jadwal Lengkapnya di Sini!
Berapa Nominal Tunjangan...
Berapa Nominal Tunjangan Sertifikasi Guru PNS dan Honorer? Cair 21 Maret 2025
Cara Cek Penetapan NIP...
Cara Cek Penetapan NIP CPNS dan PPPK di Mola BKN, Mudah Banget!
Anggota DPR Juliyatmono...
Anggota DPR Juliyatmono Sebut Gaji Guru Standarnya Harus Rp25 Juta Per Bulan
Hardiknas, Prabowo Bakal...
Hardiknas, Prabowo Bakal Umumkan Bantuan Guru Honorer dan Renovasi 10.440 Sekolah
Prabowo akan Luncurkan...
Prabowo akan Luncurkan BLT untuk Guru Honorer pada 2 Mei
Rekomendasi
Melawan Hipnotis Algoritma,...
Melawan Hipnotis Algoritma, Gen Z Lebih Suka dengan Teknologi Klasik
Spesifikasi dan Fitur...
Spesifikasi dan Fitur Redmi A5, HP Sejutaan Paling Layak Beli di 2025?
5 Indikator Terbaru...
5 Indikator Terbaru yang Bisa Mengubah Arah Harga BTC
Israel Tembaki Para...
Israel Tembaki Para Diplomat Asing yang Kunjungi Tepi Barat, Dunia Marah
Manny Pacquiao Comeback...
Manny Pacquiao Comeback di Usia 46, Pacman: Ayo Kita Cetak Sejarah
AS Bikin Sistem Rudal...
AS Bikin Sistem Rudal Golden Dome, China Cemas, Rusia Santai
Berita Terkini
5 Jurusan Kuliah Paling...
5 Jurusan Kuliah Paling Dicari di Industri Migas, Cocok untuk Karier Menjanjikan
Jadwal, Jalur, dan Kuota...
Jadwal, Jalur, dan Kuota SPMB Sumut 2025, Cek Cara Daftarnya!
Aksi PNM Mengajar Jangkau...
Aksi PNM Mengajar Jangkau 3.000 Siswa SMK di Seluruh Indonesia
FISIP Unpas Perkuat...
FISIP Unpas Perkuat Kolaborasi Global Lewat Seminar Internasional
Gus Jazil Resmikan Pendirian...
Gus Jazil Resmikan Pendirian Universitas Sunan Gresik
Kemendiktisaintek akan...
Kemendiktisaintek akan Kucurkan Bantuan ke PTS, Begini Cara Mendapatkannya
Infografis
Israel Panggil Ratusan...
Israel Panggil Ratusan Guru Sekolah untuk Bertempur di Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved