7 Jurusan Sepi Peminat di Unsoed, Nomor 6 Ilmu Kelautan

Senin, 16 Januari 2023 - 13:38 WIB
loading...
A A A
3. Manajemen Sumber Daya Perairan

Jurusan yang mempelajari tentang pengelolaan dan sumberdaya perairan di suatu wilayah ini memiliki 261 peminat dan menyediakan daya tampung sebanyak 48 kursi.

4. Kimia

Kimia juga termasuk dalam jurusan sepi peminat di Unsoed karena hanya memiliki 279 pendaftar dengan daya tampung sebanyak 48 kursi.

Baca juga : 5 Jurusan Kuliah Sepi Peminat dengan Peluang Kerja Besar, No 1 Pengobatan Tradisional

5. Akuakultur

Akuakultur mempelajari tentang aktivitas pemeliharaan, atau budidaya biota air laut maupun tawar. Jurusan ini memiliki peminat sebanyak 310 orang dengan daya tampung sebanyak 48.

6. Ilmu Kelautan

Kembali dari Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan, kini ada Jurusan Ilmu Kelautan yang memiliki 48 daya tampung, sedangkan peminatnya sebanyak 324 orang.

7. Teknik Geologi
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1912 seconds (0.1#10.140)