Kolaborasi Penelitian dan Pendidikan, Delegasi UI Kunjungi Universitas Terbaik Taiwan

Rabu, 10 Mei 2023 - 13:09 WIB
Baca juga: Cara Daftar dan Persyaratan Seleksi Mandiri Peminatan ITB 2023, Peluang Masuk Lebih Besar?



Dalam lawatan tersebut, Prof. Haris mempresentasikan dan menawarkan skema kerja sama internasional kepada para institusi pendidikan tinggi yang dikunjungi. Selain itu, UI juga melakukan penandatanganan nota kesepahaman (MoU) dengan beberapa mitra di Taiwan.

Berbagai program yang ditawarkan UI di antaranya Summer Course, Student Exchange, Joint/Double Degree, Joint Thesis, Joint Courses, Lecturer’s Exchange, Short Course Mentorship, dan Fast Track Program.

Selain itu, Prof. Haris juga mengajak para mahasiswa di Taiwan untuk melanjutkan pendidikan S2 di UI dengan memanfaatkan skema UI GREAT (UI Degree Scholarship for International Student).
(nnz)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More