Kemenkeu Buka Lowongan PPPK 2023, Ini Jurusan Kuliah yang Dibutuhkan

Selasa, 26 September 2023 - 08:23 WIB
D3 Sekretaris/Administrasi Publik/Manajemen Administrasi (5-Setjen)

4. Terampil-Pranata Komputer

Jurusan yang dibutuhkan

- D3 Teknik Informatika (1-BPPK)

Selain formasi umum di atas, Kemenkeu juga membuka lowongan untuk formasi disabilitas dengan jabatan Pranata Komputer yang akan ditempatkan di DJPB. Kualifikasi pendidikannya dari S1 Sistem Informasi, Teknik Informatika, dan Teknologi Informasi.

Persyaratan Khusus PPPK Kemenkeu 2023



1. Ahli Pertama - Pranata Hubungan Masyarakat untuk penempatan Setjen:

a. Usia maksimal 45 tahun 0 bulan 0 hari;

b. Mempunyai kemampuan pelayanan dan pengolahan informasi dan pengalaman dalam bidang kerja sama internasional;

c. Memahami proses bisnis sistem Indonesia National Single Window yang dibuktikan dengan melampirkan tulisan/artikel hasil karya pribadi minimal 2 (dua) halaman
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More