4 Tips Agar Uang Saku Kuliah Cukup Bagi Mahasiswa Rantau, Kantong Dijamin Aman

Senin, 02 Oktober 2023 - 18:00 WIB

3. Review Pengeluaran Maksimal Sebulan Sekali



Dengan mereview uang yang masuk dan keluar dalam satu bulan sekali, kamu jadi lebih tahu pengeluaran mana aja yang bisa dikurangi sehingga tetap dapat saving dengan sisa uang sakumu.

4. Atur Keuangan dengan Tiga Rekening Berbeda



Kamu bisa atur dan tetap pantau direct deposit dengan mempunyai tiga rekening berbeda. Sekarang sudah banyak bank yang menyediakan tabungan dengan admin bulanan yang murah. Lalu buat apa memiliki tiga rekening sekaligus?
(wyn)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More