24 Jurusan Kuliah Paling Dibutuhkan di Seleksi CPNS 2023, Bahan Referensi Daftar 2024
Rabu, 15 November 2023 - 14:22 WIB
Selain itu, jika kamu mengambil gelar konsentrasi S1 Ekonomi Manajemen dan S1 Ekonomi Akuntansi, kamu juga bisa mendaftar untuk formasi Ahli Pertama Analis Anggaran.
Di jurusan S1 Administrasi Negara, kamu belajar tentang pelayanan publik, tata kelola pemerintahan, segala jenis kegiatan birokrasi, dan sebagainya. Sementara itu, jurusan S1 Administrasi Pemerintahan mempelajari tentang cara mengelola, menganalisis dan menghitung segala jenis kegiatan birokrasi pemerintahan. Jika kamu menyandang gelar salah satu dari jurusan ini, kamu bisa mendaftar untuk formasi CPNS Ahli Pertama Analis Anggaran.
Jurusan kuliah yang satu ini mempelajari tentang bisnis, pembukuan, marketing,perencanaan, perekrutan, kepemimpinan, dan lain sebagainya. Bagi kamu yang memiliki gelar di jurusan ini, kamu bisa mendaftar untuk formasi CPNS Ahli Pertama Pembimbing Kemasyarakatan.
Dalam jurusan kuliah yang paling dicari di CPNS 2023 ini, yang dipelajari adalah konsep pembangunan dan tentunya hal-hal yang mengenai kebijakan publik. Bagi kamu yang lulus dari jurusan ini bisa mencoba untuk mendaftar formasi CPNS Ahli Pertama Analis Anggaran.
Dalam jurusan ini, yang dipelajari adalah analisa kebijakan publik, pengelolaan fasilitas kesejahteraan, peningkatan kesehatan dan lembaga medis, dan lain sebagainya. Jika kamu memiliki gelar dalam jurusan ini, kamu bisa mencoba untuk mendaftar formasi CPNS Ahli Pertama Pembimbing Kemasyarakatan.
9. S1 Administrasi Negara & S1 Administrasi Pemerintahan
Di jurusan S1 Administrasi Negara, kamu belajar tentang pelayanan publik, tata kelola pemerintahan, segala jenis kegiatan birokrasi, dan sebagainya. Sementara itu, jurusan S1 Administrasi Pemerintahan mempelajari tentang cara mengelola, menganalisis dan menghitung segala jenis kegiatan birokrasi pemerintahan. Jika kamu menyandang gelar salah satu dari jurusan ini, kamu bisa mendaftar untuk formasi CPNS Ahli Pertama Analis Anggaran.
10. S1 Bisnis Manajemen
Jurusan kuliah yang satu ini mempelajari tentang bisnis, pembukuan, marketing,perencanaan, perekrutan, kepemimpinan, dan lain sebagainya. Bagi kamu yang memiliki gelar di jurusan ini, kamu bisa mendaftar untuk formasi CPNS Ahli Pertama Pembimbing Kemasyarakatan.
11. S1 Kebijakan Publik
Dalam jurusan kuliah yang paling dicari di CPNS 2023 ini, yang dipelajari adalah konsep pembangunan dan tentunya hal-hal yang mengenai kebijakan publik. Bagi kamu yang lulus dari jurusan ini bisa mencoba untuk mendaftar formasi CPNS Ahli Pertama Analis Anggaran.
12. S1 Kesejahteraan Sosial
Dalam jurusan ini, yang dipelajari adalah analisa kebijakan publik, pengelolaan fasilitas kesejahteraan, peningkatan kesehatan dan lembaga medis, dan lain sebagainya. Jika kamu memiliki gelar dalam jurusan ini, kamu bisa mencoba untuk mendaftar formasi CPNS Ahli Pertama Pembimbing Kemasyarakatan.
Lihat Juga :
tulis komentar anda