8 SMK Terbaik di DKI Jakarta Berdasarkan Nilai UTBK Versi LTMPT, Acuan Daftar 2024
Sabtu, 24 Februari 2024 - 11:01 WIB
JAKARTA - Ini daftar 8 SMK terbaik di DKI Jakarta berdasarkan nilai UTBK 2023 yang bisa dijadikan acuan mendaftar di 2024. Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) tahun ajaran 2024/2025 telah dibuka untuk jenjang pendidikan SD, SMP, SMA/Sederajat.
Bagi kamu lulusan SLTP di DKI Jakarta masih bingung memilih sekolah apakah melanjutkan ke jenjang SMA atau SMK? Terlepas dari kelebihan dan kekurangan masing-masing, jenjang SMK memiiki salah satu keunggulan dibanding SMA yakni lulusannya dipastikan siap masuk dunia kerja.
Lalu SMK mana saja yang berkualitas di Jakarta? Daftar pemeringkat yang dirilis Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT) 2023 bisa menjadi rujukan. Artikel kali ini akan membahas daftar SMK terbaik di Jakarta beradasarkan nilai UTBK 2023 versi LTMPT, simak ya!
Ranking nasional: 532
Nilai total rerata UTBK: 530,234
Ranking nasional: 620
Bagi kamu lulusan SLTP di DKI Jakarta masih bingung memilih sekolah apakah melanjutkan ke jenjang SMA atau SMK? Terlepas dari kelebihan dan kekurangan masing-masing, jenjang SMK memiiki salah satu keunggulan dibanding SMA yakni lulusannya dipastikan siap masuk dunia kerja.
Lalu SMK mana saja yang berkualitas di Jakarta? Daftar pemeringkat yang dirilis Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT) 2023 bisa menjadi rujukan. Artikel kali ini akan membahas daftar SMK terbaik di Jakarta beradasarkan nilai UTBK 2023 versi LTMPT, simak ya!
8 SMK Terbaik di DKI Jakarta Menurut Nilai UTBK 2023 Versi LTMPT
1. SMKN 26 Jakarta
Ranking nasional: 532
Nilai total rerata UTBK: 530,234
2. SMKN 48 Jakarta
Ranking nasional: 620
tulis komentar anda