6 Karier Menjanjikan Lulusan Teknik Nuklir di Indonesia, Status Sosial Meningkat

Senin, 10 Juni 2024 - 08:00 WIB

4. Badan Tenaga Nuklir Nasional (Batan)



Peluang profesi selanjutnya yang sangat terbuka lebar bagi para lulusan teknik nuklir adalah bergabung ke Badan Tenaga Nuklir Nasional atau Batan. Menjadi salah satu bagian dari pekerja pemerintah, lulusan teknik nuklir berkesempatan mendapat berbagai fasilitas serta jaminan di waktu pensiun.

5. Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi (BPPT)



Bukan hanya memiliki kesempatan besar di Batan, lulusan teknik nuklir juga berpeluang menjadi bagian dari Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi atau BPPT.

6. Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN)



Kesempatan menjadi seorang abdi negara bagi mahasiswa lulusan teknik nuklir juga dapat dilakukan di Badan Riset Inovasi Nasional atau BRIN.

Universitas yang Buka Jurusan Teknik Nuklir



1. Universitas Gadjah Mada (UGM)



Perguruan TinggiNegeri (PTN) yang berada di Yogyakarta ini menyediakan JurusanTeknik Nuklirjenjang S1. Dalam Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (SNBT) 2023, jumlah peminat(2022) jurusan ini mencapai 235 calon mahasiswa dengan daya tampung hanya 15 kursi saja.

2. Sekolah Tinggi Teknologi Nuklir- BATAN (STTN BATAN)

Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More