Wahai Orang Tua, Nilai Raport Bukan Satu-satunya Tolak Ukur Keberhasilan Anak
Minggu, 18 Oktober 2020 - 07:51 WIB
Tidak berhenti di situ, meski di tengah pandemi para siswa sampai saat ini masih mempertahankan tradisi berkarya. Setiap awal pekan, siswa membuat komik atau disebut Semik (Senin Komik). Nantinya, kata Iqbal, karya yang sudah terbingkai 123 halaman itu akan diterbitkan sebagai catatan pengalaman selama pandemi.
"Semua kita upayakan untuk membuat sebuah karya baik siswa, guru dan ortu. Jadi semua bergerak membuatnya tidak hanya menyuruh saja," katanya.
Bagi wali murid, SD Khadojah Wonorejo menyediakan waktu setiap hari Sabtu pada jam 08.00 Wib untuk ikut pengajian hadis. Hal itu supaya para orang tua mendapatkan penyegaran ilmu pengetahuan dan keagamaan.
"saat-saat tertentu saya menemui anak melalui zoom. Ada juga beberapa anak yang datang ke sekolah jika kangen, tapi tetap mematuhi protokol kesehatan," tandas Iqbal.
"Semua kita upayakan untuk membuat sebuah karya baik siswa, guru dan ortu. Jadi semua bergerak membuatnya tidak hanya menyuruh saja," katanya.
Bagi wali murid, SD Khadojah Wonorejo menyediakan waktu setiap hari Sabtu pada jam 08.00 Wib untuk ikut pengajian hadis. Hal itu supaya para orang tua mendapatkan penyegaran ilmu pengetahuan dan keagamaan.
"saat-saat tertentu saya menemui anak melalui zoom. Ada juga beberapa anak yang datang ke sekolah jika kangen, tapi tetap mematuhi protokol kesehatan," tandas Iqbal.
(mpw)
tulis komentar anda