Beasiswa Fulbright Amerika Serikat S2 dan S3, Ini Syarat dan Cara Daftar

Minggu, 30 Januari 2022 - 20:42 WIB
- Dua surat rekomendasi, baik dari pemberi kerja atau dosen universitas.

- Fotokopi transkrip akademik dan Ijazah (dalam bahasa asli dan terjemahan bahasa Inggris).

- Fotokopi dokumen identitas diri yang masih berlaku (KTP atau paspor).

- Daftar Riwayat Hidup (DRH) atau curriculum vitae.

Pengumpulan aplikasi beasiswa Fulbright dilakukan secara offline (tidak melalui email). Ketika seluruh syarat dokumen lengkap dan dipenuhi, kirimkan berkas dokumen ke alamat AMINEF berikut:

American Indonesian Exchange Foundation (AMINEF) Intiland Tower, Lantai 11

Jalan Jenderal Sudirman Kav. 32

Jakarta 10220

Tel : (021) 579 39 085 ~ 9086

Sebagai catatan, berkas aplikasi beasiswa harus diterima pihak AMINEF sebelum 1 Maret 2022.
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More