Mahasiswa, Begini Cara Membagi Waktu Kuliah dan Berorganisasi

Senin, 21 Februari 2022 - 07:10 WIB
Hal ini pun berlaku bagi mahasiswa yang aktif berorganisasi.

Misalnya jika besok ada kuis, tapi hari ini ada agenda organisasi maka cobalah komunikasikan kepada anggota organisasi kalau kalian ingin meminta kompensasi waktu. Kamu bisa menyampaikannya secara baik-baik supaya mereka mengerti.

6. Mencuri Waktu

Di sela kesibukanmu, coba tetap sempatkan belajar dengan cara yang paling mudah. Lusa ada kuis? Belajar kan tidak melulu harus baca buku, ke perpustakaan, dan lainnya.

Salah satu cara belajar yang menyenangkan adalah dengan menggunakan gadget. Asah otakmu dengan mengerjakan soal-soal di berbagai aplikasi tes online.

Sekian beberapa tips untuk mahasiswa yang senang berorganisasi, namun tetap ingin prestasi kuliahnya tetap cemerlang. Semoga membantu!
(mpw)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More