9 Jurusan Kuliah yang Lulusannya Banyak Bekerja di DJP

Kamis, 23 Februari 2023 - 15:39 WIB
loading...
A A A
Siapa bilang lulusan Teknik Arsitektur hanya bisa bekerja di bidang perancangan bangunan? Lulusan Teknik Arsitektur diberikan kesempatan untuk bekerja di DJP dengan jabatan analis keuangan. Selain dapat bekerja di instansi pemerintah, lulusan arsitektur juga bisa berkecimpung di dunia penelitian, manajemen proyek, dan QS atau quantity surveyor.

9. Statistika

Terakhir, ada jurusan Statistika yang juga diperlukan di DJP. Melansir laman Kemenkeu, lulusan statistik dapat menempati posisi seperti analis data akademik, analis data dan informasi, analis data ekonomi makro, analis diklat, analis kebijakan keuangan inklusif, dan analis pemantauan sistem keuangan.

Lulusan Statistika juga bisa menjadi analis pemantauan sistem keuangan, analis pembinaan profesi keuangan, analis sumber daya manusia aparatur, dan perencana kebijakan pengadaan barang/jasa.

Jurusan ini banyak tersebar di berbagai kampus, seperti Universitas Diponegoro, Universitas Riau, Universitas Islam Indonesia, dan Binus University.
(nnz)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Berapa Passing Grade...
Berapa Passing Grade untuk Lolos UTBK SNBT 2025 di UIN Bandung? Cek Bocorannya
10 Jurusan D4 Paling...
10 Jurusan D4 Paling Ketat di SNBP 2025, Keperawatan Anestesiologi Hanya Terima 0,94% Pendaftar!
10 Prodi Unand dengan...
10 Prodi Unand dengan Keketatan Tertinggi di SNBP 2025, Intip Prospek Kerjanya
3 Jurusan yang Menjadi...
3 Jurusan yang Menjadi Tren Pilihan Camaba di SNBP 2025, Ada Prodi yang Kamu Suka?
Tax Center MNC University...
Tax Center MNC University Gelar Layanan Pelaporan Pajak bagi Dosen dan Karyawan
MNC University dan Kanwil...
MNC University dan Kanwil DJP Jakarta Barat Perkuat Sinergi dalam Edukasi Pajak dan Pengembangan Tax Center
Ini 5 Fakultas/Sekolah...
Ini 5 Fakultas/Sekolah ITB dengan Keketatan Tertinggi pada SNBT 2025, Tertarik?
27 Lowongan Kerja PT...
27 Lowongan Kerja PT KAI di Rekrutmen Bersama BUMN 2025, Segera Kirim Lamaran!
15 Jurusan Kedokteran...
15 Jurusan Kedokteran Gigi Terbaik versi EduRank 2025, Cocok untuk SNBT
Rekomendasi
Rabbi Dallas Penyebar...
Rabbi Dallas Penyebar Klaim Palsu Pemerkosaan Hamas Ditangkap karena Pelecehan Anak
Puncak Arus Balik Pemudik...
Puncak Arus Balik Pemudik Motor Diprediksi Malam Ini
Raksasa Teknologi Terguncang:...
Raksasa Teknologi Terguncang: Apple Kehilangan USD300 Miliar Akibat Tarif Trump
Trump dan Presiden Suriah...
Trump dan Presiden Suriah akan Bertemu di Arab Saudi
Warga Palestina Ramai...
Warga Palestina Ramai Ucapkan Selamat Tinggal saat Israel Hujani Gaza dengan Bom
Kapolri: Besok Digelar...
Kapolri: Besok Digelar One Way Nasional
Berita Terkini
Red Sparks Comeback...
Red Sparks Comeback Berkat Megawati Hangestri! Ini Profil Pendidikan Sang Bintang Voli Dunia
10 jam yang lalu
Dana PIP 2025 Cair Tanggal...
Dana PIP 2025 Cair Tanggal 10 April! Ini Daftar Penerima dan Cara Pencairannya
11 jam yang lalu
Himbau atau Imbau, Mana...
Himbau atau Imbau, Mana Kata yang Baku Menurut KBBI?
20 jam yang lalu
Jejak Pendidikan Giorgio...
Jejak Pendidikan Giorgio Chiellini, Legenda Juventus yang Punya Gelar S2 dari Universitas Turin
1 hari yang lalu
5 Kosakata Bahasa Indonesia...
5 Kosakata Bahasa Indonesia yang Penulisannya Sering Salah
1 hari yang lalu
Jurusan D3 dan D4 Paling...
Jurusan D3 dan D4 Paling Diminati di SNBT 2024, Politeknik Mana Paling Unggul?
2 hari yang lalu
Infografis
10 Negara yang Memiliki...
10 Negara yang Memiliki Wilayah Paling Luas di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved