Tata Cara Pembayaran Biaya UTBK SNBT 2023 Via Bank Mandiri

Rabu, 22 Maret 2023 - 08:05 WIB
loading...
A A A
6. Transaksi telah selesai kemudian cetak Struk/Resi

New Livin’ by Mandiri Apps (Android/iOS)


1. Login pada aplikasi New Livin’ by Mandiri, kemudian pilih menu Bayar.

2. Pada menu Bayar, tekan pada kolom Cari Penyedia Jasa.

Baca juga: Bukan Hafalan, Tes UTBK SNBT 2023 akan Utamakan Uji Penalaran

3. Pada kolom Cari Penyedia Jasa, ketik Kode Institusi yaitu 10000, kemudian pilih
UTBK SNBT 2023.

4. Masukkan Nomor Induk Siswa (10 digit angka) dan Kode Pembayaran (8 digit angka) yang tercetak pada slip pembayaran UTBK yang diperoleh setelah melakukan pendaftaran, kemudian klik Lanjut.

5. Pada halaman Konfirmasi Pembayaran, cek kembali detail pembayaran (terutama Kode Pembayaran dan Nomor Induk Siswa), bila sudah benar klik Lanjut Bayar.

6. Setelah pembayaran berhasil maka akan muncul Bukti Transaksi.

Cabang Bank Mandiri


1. Mengisi Form Multi Pembayaran dengan langkah sebagai berikut:
a. Isi Tanggal, Nama, dan Alamat Pembayar
b. Isi Nama Perusahaan Penyedia Jasa dengan UTBK SNBT 2023
c. Isi No. Pelanggan dengan Nomor Induk Siswa dan Kode Pembayaran
d. Isi Tujuan Transaksi dengan Pembayaran UTBK SNBT 2023
e. Isi Debit Rekening dengan No. Rekening Bank Mandiri
f. Isi Jumlah sesuai nominal pembayaran yaitu Rp.200.000,00

2. Menyerahkan Form Multi Pembayaran dan Slip Pembayaran UTBK yang diperoleh setelah melakukan pendaftaran pada https://portal-snpmb.bppp.kemdikbud.go.id ke Teller.

3. Teller akan memproses & mencetak bukti pembayaran.

4. Simpan bukti pembayaran.
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1408 seconds (0.1#10.140)