Beasiswa Teladan Kembali Dibuka, Ini Syarat dan Link Pendaftarannya

Kamis, 24 Agustus 2023 - 07:00 WIB
loading...
A A A
7. Sedang tidak menerima beasiswa atau mengikuti program dukungan finansial dari lembaga lainnya, dan bersedia tidak menerima beasiswa atau program finansial lainnya ataupun program pengembangan kepemimpinan sejenis apabila terpilih dalam program Teladan.

8. Mendaftarkan diri secara online pada website Tanoto Foundation (bit.ly/TELADAN2024)

10 Perguruan Tinggi Mitra Teladan


1. IPB University
2. Institut Teknologi Bandung
3. Universitas Brawijaya 4. Universitas Diponegoro
5. Universitas Hasanuddin
6. Universitas Gadjah Mada
7. Universitas Indonesia
8. Universitas Mulawarman
9. Universitas Riau
10. Universitas Sumatera Utara

Baca juga: 6 Beasiswa Eropa yang Banyak Diincar Mahasiswa Indonesia, Cek Daftarnya di Sini

Manfaat Beasiswa Teladan

1. Dukungan Pengembangan Kepemimpinan

Tanoto Scholars akan bersama-sama mengembangkan pengetahuan dan kemampuan kepemimpinan yang dirancang secara terstruktur dan berkelanjutan dalam 3 tahapan.

Masing-masing tahapan mencakup pengetahuan baru, pengembangan diri sebagai pemimpin, pembelajaran berbasis proyek, serta persiapan pengembangan karier, yang disertai dengan kesempatan berkontribusi kembali untuk masyarakat.
Tahapan pengembangan program Teladan adalah Lead Self (Semester 2-4), Lead Others (Semester 5-6), dan Professional Preparation (Semester 7-8).

2. Dukungan Lingkaran Pengembangan Teladan

Selain pengembangan kepemimpinan yang terstruktur, Tanoto Scholars juga akan mendapatkan dukungan untuk mengikuti kegiatan pengayaan yang disebut sebagai Lingkaran Pengembangan Teladan, terdiri dari:

a. Tanoto Scholars Association (TSA): hadir di setiap perguruan tinggi mitra Tanoto Foundation sebagai wadah/komunitas untuk Tanoto Scholars bertemu dan berinteraksi sebagai satu keluarga baru
b. Pay It Forward Initiative: salah satu kegiatan yang dilakukan oleh TSA untuk memberikan dampak positif secara langsung dan terus-menerus kepada komunitas/masyarakat di sekitar tempat tinggal Tanoto Scholars
c. Tanoto Scholars Gathering (TSG): aktivitas tahunan yang mempertemukan Tanoto Scholars dari semua perguruan tinggi mitra untuk melakukan kegiatan pengembangan diri, sebagai transisi dari tahapan Lead Self ke Lead Others
d. Tanoto Student Research Award (TSRA): kegiatan tahunan berupa dukungan dana dan pelatihan riset bagi mahasiswa di perguruan tinggi mitra, dan terbuka untuk mahasiswa di perguruan tinggi mitra tersebut
e. Internship: kesempatan bagi Tanoto Scholars untuk mendapatkan pengalaman magang di Tanoto Foundation, di kelompok perusahaan Royal Golden Eagle (RGE), ataupun di industri mitra lainnya
f. Sponsorship: kesempatan bagi Tanoto Scholars untuk mendapatkan dukungan finansial tambahan dalam rangka mengikuti kompetisi, konferensi, maupun sertifikasi pengembangan kompetensi untuk persiapan karier baik di dalam maupun di luar negeri
g. Global Experiences Program: kesempatan bagi para Tanoto Scholars yang berprestasi untuk mendapatkan pengalaman global dan membangun jejaring internasional melalui program jangka pendek di dalam dan di luar negeri, seperti summer course, exchange program, volunteering, dan lainnya.

Biaya Kuliah dan Tunjangan Hidup


Selama aktif sebagai Tanoto Scholars, biaya kuliah secara penuh akan dibayarkan langsung kepada perguruan tinggi mitra Tanoto Foundation. Selain itu, tunjangan biaya hidup bulanan juga disediakan dan akan dibayarkan langsung kepada Tanoto Scholars.

Jaringan Alumni di Indonesia dan Mancanegara


Setelah lulus, Tanoto Scholars akan bergabung bersama dengan jaringan alumni penerima beasiswa Tanoto Foundation yang tersebar di berbagai daerah di Indonesia dan di belahan dunia lainnya.

Dalam jaringan alumni, selain terkoneksi untuk saling menginspirasi satu sama lain, juga ada kegiatan pengembangan profesional dan peningkatan kapasitas seiring kebutuhan perkembangan dunia.
(nnz)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Baru, Beasiswa LPDP...
Baru, Beasiswa LPDP 2025 Ada Try Out untuk Tes Seleksi Bakat Skolastik, Cek Infonya!
Shahnaz Haque Berbagi...
Shahnaz Haque Berbagi Tips Mendidik Anak Agar Bisa Berpikir Kritis
Pengumuman Seleksi Administrasi...
Pengumuman Seleksi Administrasi Beasiswa LPDP Tahap 1 2025, Cek di Sini!
7 Tips Ampuh untuk Lolos...
7 Tips Ampuh untuk Lolos Interview Beasiswa LPDP 2025, Persaingannya Ketat Loh!
Kemenag Segera Buka...
Kemenag Segera Buka Pendaftaran Beasiswa Indonesia Bangkit 2025, Cek Infonya
Berapa Skor Minimal...
Berapa Skor Minimal IPK dan TOEFL untuk Beasiswa LPDP 2025?
3 Inisiatif Penting...
3 Inisiatif Penting untuk Pendidikan Anak Usia Dini di Asia Tenggara Diluncurkan
Link Pendaftaran Beasiswa...
Link Pendaftaran Beasiswa LPDP 2025, Dibuka Awal Januari
5 Beasiswa Terbaik di...
5 Beasiswa Terbaik di Luar Negeri Bagi Mahasiswa dan Lulusan S1, Check It Out!
Rekomendasi
3 Fakta Menarik Hymne...
3 Fakta Menarik Hymne Kopassus, Salah Satunya Diciptakan Titiek Puspa
Paus Fransiskus Meninggal,...
Paus Fransiskus Meninggal, Ini 7 Fakta Unik dari Paus Serba Satu
Kapolda Riau Copot Kapolsek...
Kapolda Riau Copot Kapolsek Bukit Raya Gara-gara Debt Collector Ngamuk di Polsek
Dua Kejuaraan Nasional...
Dua Kejuaraan Nasional Karate Lemkari Akan Digelar di Surabaya Awal Mei 2025
Arutmin Dorong Kemandirian...
Arutmin Dorong Kemandirian Ekonomi Masyarakat di Kintap
Aion UT Bakal Masuk...
Aion UT Bakal Masuk Pasar Indonesia? Ini Bocoran Lengkapnya
Berita Terkini
Pas Foto atau Pasfoto,...
Pas Foto atau Pasfoto, Mana Penulisan yang Benar Menurut KBBI?
40 menit yang lalu
Mendikdasmen Wajibkan...
Mendikdasmen Wajibkan Guru Belajar Satu Hari dalam Seminggu, Ini Aturannya
2 jam yang lalu
Sinopsis Buku RA Kartini...
Sinopsis Buku RA Kartini Habis Gelap Terbitlah Terang, Simak Yuk
11 jam yang lalu
Beasiswa Garuda 2025...
Beasiswa Garuda 2025 Diluncurkan, Kuliah S1/D4 Gratis dan Ada Uang Saku Bulanan
13 jam yang lalu
Jalur SMMPTN Barat 2025...
Jalur SMMPTN Barat 2025 Dibuka 4 Mei, Ini Persyaratan dan Jadwal Selengkapnya
14 jam yang lalu
Riwayat Pendidikan Pemimpin...
Riwayat Pendidikan Pemimpin Umat Katolik Paus Fransiskus yang Meninggal Dunia di Usia 88 Tahun
15 jam yang lalu
Infografis
Smartphone dan Komputer...
Smartphone dan Komputer akan Bebas dari Tarif Trump
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved