Libur Akhir Tahun, Bantuan Kuota Tahap 3 Berlaku 75 Hari

Rabu, 30 September 2020 - 07:34 WIB
loading...
Libur Akhir Tahun, Bantuan...
Sejumlah siswa mengikuti proses belajar-mengajar dengan daring atau pembelajaran jarak jauh. Foto/Dok/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Berbeda dengan tahap pertama dan kedua masa berlaku bantuan kuota selama 30 hari maka untuk tahap ketiga bantuan kuota pada November nanti masa berlakunya akan sampai 75 hari. Hal ini agar setelah libur akhir tahun penerima bantuan masih bisa memanfaatkan bantuan kuota untuk pembelajaran jarak jauh.

Plt Kepala Pusat Data dan Teknologi Informasi (Pusdatin) Kemendikbud Muhammad Hasan Chabibie mengatakan, sebagian masyarakat pasti bertanya-tanya kenapa pada bulan ketiga dan keempat bantuan yang dikirim bersamaan di tahap ketiga kuotanya akan berlaku selama 75 hari terhitung sejak diterima oleh nomor ponsel pendidik dan peserta didik. (Baca juga: Selalu Dicurhati Siswa dan Guru soal Mahalnya PJJ, Ini yang Dipikirkan Kemendikbud )

Hasan menjelaskan, masa berlaku yang lebih panjang ini karena pada Desember nanti adalah masa liburan. Tidak hanya ada libur natal dan tahun baru, katanya, namun biasanya di akhir semester itu sekolah pun libur.

"Kami tidak ingin selama liburan mungkin notabene tidak belajar karena liburan itu kuotanya tidak terpakai atau sia-sia," katanya pada bincang pendidikan dan kebudayaan Kebijakan Bantuan Kuota Data Internet tahun 2020 via daring, Selasa (29/9).

Hasan menuturkan, karena adanya jadwal libur itu akhirnya Kemendikbud sampaikan kepada provider bahwa harus ada masa aktif ekstra 15 hari. Sehingga pada Januari dimana siswa sudah mulai belajar lagi tetap bisa memanfaatkan kuota belajar ini untuk menunjang belajar dari rumah. (Baca juga: Cair! 27,3 Juta Pendidik dan Peserta Didik Terima Bantuan Kuota Internet )

Diketahui, bantuan kuota data akan dilakukan selama tiga tahap. Tahap pertama di September berlangsung pada 22-24 September dan tahap kedua 28-30 September. Kuota akan berlaku 30 hari.

Tahap kedua di bulan oktober yakni tahap pertama pada 22-2 oktober dan tahap kedua 28-30 Oktober. Kuota berlaku selama 30 hari.

Sedangkan tahap ketiga di bulan ketiga dan keempat akan dikirim bersamaan di bulan November. Tahap pertama pada 22-24 November dan tahap kedua 28-30 November. Kuota akan berlaku selama 75 hari.
(mpw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Sekolah Terpadu Sedaya...
Sekolah Terpadu Sedaya Bintang Kembangkan Pendidikan Trilingual
PIP 2025 Sudah Diumumkan...
PIP 2025 Sudah Diumumkan Cair, Tapi Kok Belum Masuk? Ini 5 Alasan Belum Diterima
Efisien dan Tepat Sasaran:...
Efisien dan Tepat Sasaran: Mekanisme Tunjangan Langsung ke Rekening, Banjir Pujian Para Guru
Apa Syarat Pengajuan...
Apa Syarat Pengajuan PIP 2025? Cek Dokumen yang Harus Disiapkan
Baru Berusia 15 Tahun...
Baru Berusia 15 Tahun Yuyun Maemunah Diterima di Unesa, Cita-cita Jadi Guru
13 Pantun Halalbihalal...
13 Pantun Halalbihalal Hari Raya Idulfitri 1446 H untuk Acara di Sekolah
Dana PIP 2025 Cair Tanggal...
Dana PIP 2025 Cair Tanggal 10 April! Ini Daftar Penerima dan Cara Pencairannya
Jadwal Pencairan KJP...
Jadwal Pencairan KJP Plus Bulan April 2025, Orang Tua Simak Ya
5 Daerah dengan Progres...
5 Daerah dengan Progres Penyaluran Tunjangan Guru Tertinggi di Indonesia, Karang Asem Hampir 100 %
Rekomendasi
Perjalanan Panjang Timnas...
Perjalanan Panjang Timnas Indonesia Menuju Piala Dunia 2026: Sandy Walsh Ungkap Peran Krusial Suporter
Korban Longsor di Subang...
Korban Longsor di Subang Ditemukan Tewas setelah 6 Hari Pencarian
Robby Purba Kaget! Ternyata...
Robby Purba Kaget! Ternyata Rumah Baru Jelita Jely di Tangerang Selatan Berhantu
Zelensky: China Memasok...
Zelensky: China Memasok Senjata ke Rusia!
Dukungan BRI Antar Usaha...
Dukungan BRI Antar Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Rambah Pasar Internasional
PTUN Kabulkan Gugatan...
PTUN Kabulkan Gugatan Perkumpulan Lyceum Kristen, SMAN 1 Kota Bandung Terancam Disita
Berita Terkini
Antri atau Antre, Mana...
Antri atau Antre, Mana Penulisan yang Benar?
5 jam yang lalu
NTT Ditarget Jadi Lokasi...
NTT Ditarget Jadi Lokasi Pertama Peresmian Sekolah Unggulan Garuda
5 jam yang lalu
Lolos SNBP, 66 Siswa...
Lolos SNBP, 66 Siswa MAN 13 Jakarta Diterima di Perguruan Tinggi Negeri Favorit
14 jam yang lalu
Ini 49 PTN Satker yang...
Ini 49 PTN Satker yang Akan Menerima Tukin Dosen, Cek Kampusmu
18 jam yang lalu
Dosen MNC University...
Dosen MNC University Dorong BUMDES Perkuat Kolaborasi untuk Promosi Digital
20 jam yang lalu
Tingkatkan Jumlah Mahasiswa...
Tingkatkan Jumlah Mahasiswa Penerima, Mendikti Dorong Pemda Inisiasi KIP Kuliah Daerah
23 jam yang lalu
Infografis
Catat, Ini Daftar Hari...
Catat, Ini Daftar Hari Libur Nasional pada Tahun 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved