Menristek: Peran Ibu dan Perempuan Penting untuk Cetak Generasi Bangsa

Selasa, 22 Desember 2020 - 15:11 WIB
loading...
Menristek: Peran Ibu...
Menristek/Kepala BRIN Bambang PS Brodjonegoro. Foto/SINDOnews/Neneng Zubaidah
A A A
JAKARTA - Menristek/Kepala BRIN menyampaikan betapa pentingnya peran ibu dan perempuan dalam mencetak generasi masa depan Indonesia. Mereka tidak hanya bekerja mengurus keluarga namun juga tetap bisa berkarya.

Menristek/Kepala BRIN Bambang PS Brodjonegoro mengatakan, peringatan Hari Ibu di Indonesia tidak sama dengan peringatan Hari Ibu di negara lain. Hari Ibu di Indonesia ,ujarnya, dimaknai sebagai sejarah perjuangan pergerakan perempuan Indonesia dalam menggalang persatuan dan kesatuan yang tidak dapat dipisahkan dari perjuangan bangsa Indonesia. (Baca juga: Forum Guru Tolak Sekolah Tatap Muka Digelar Awal Januari, Ini Alasannya )

Dia menyatakan, perjuangan para ibu dan perempuan Indonesia pada era saat ini terlebih di era pandemi berbeda dengan perjuangan para perempuan di tahun 1928. ''Namun saya meyakini semangat dan tugas mulia yang diemban perempuan Indonesia sebagai pejuang bangsa adalah sama," katanya pada Talkshow Peran Ibu dalam Tingkatkan Daya Saing Riset dan Inovasi melalui Youtube Kemenristek/BRIN, Selasa (22/12).

Bambang menerangkan, para ibu dan perempuan terutama di lingkup Kemenristek/BRIN sebagai peneliti, perekayasa dan inovator mempunyai peran sangat besar dalam mencetak kualitas generasi penerus bangsa. Tidak hanya sebagai role model bagi keluarga tapi juga bagi kolega dan juga masyarakat dalam menghasilkan karya dan inovasi.

Bambang mengaku salut pada perempuan Indonesia saat ini. Sebab mereka mampu tetap berkarya beriringan dengan tugas mulianya sebagai ibu atau sebagai anggota keluarga. ''Saya menyakini bahwa jika perempuan berdaya, Indonesia pasti maju,'' ungkap mantan Kepala Bappenas ini. (Baca juga: Ingat! Ini Sanksi bagi Mahasiswa Penerima KIP-Kuliah yang Tak Serius )

Dia menuturkan, para perempuan hebat yang berprofesi sebagai peneliti, perekayasa dan inovator ini sengaja dihadirkan sebagai narasumber. Mereka adalah para perempuan hebat yang memiliki produktivitas tinggi dibidang yang digelutinya tanpa meninggalkan peran mulia di keluarga.
(mpw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
30 Puisi Singkat untuk...
30 Puisi Singkat untuk Hari Ibu yang Penuh Cinta dan Makna
50 Contoh Ucapan Selamat...
50 Contoh Ucapan Selamat Hari Ibu, Menyentuh Hati
10 Contoh Teks Ucapan...
10 Contoh Teks Ucapan Selamat Hari Ibu, Pesan Terima Kasih yang Menyentuh Hati
35 Jurusan D4-S1 Khusus...
35 Jurusan D4-S1 Khusus Perempuan yang Banyak Dibutuhkan TNI 2024, Cek Daftarnya
4 Beasiswa S2-S3 Luar...
4 Beasiswa S2-S3 Luar Negeri Khusus Perempuan Tanpa Batas Usia, Berani Daftar?
8 Jurusan Teknik yang...
8 Jurusan Teknik yang Cocok untuk Wanita, Intip Prospek Kerjanya
5 Jurusan Kuliah yang...
5 Jurusan Kuliah yang Paling Banyak Dipilih Perempuan, Psikologi Terfavorit
Beyond Borders, AFLES...
Beyond Borders, AFLES Membuka Cakrawala Generasi Muda
Pilihan Prodi untuk...
Pilihan Prodi untuk Perempuan Terbatas? Nih 5 Jurusan Teknik yang Cocok untuk Wanita
Rekomendasi
Prabowo Berduka atas...
Prabowo Berduka atas Wafatnya Paus Fransiskus: Pesanmu Jaga Bhinneka Tunggal Ika Membekas di Hati
Bidik Pasar Singapura,...
Bidik Pasar Singapura, KIN dan Morinaga Kolaborasi Hadirkan Inovasi Susu Premium
Wamen PKP Fahri Hamzah...
Wamen PKP Fahri Hamzah Blak-blakan Backlog Perumahan di Indonesia Membengkak Jadi 15 Juta
Anggota DPRD Dilecehkan,...
Anggota DPRD Dilecehkan, Ratusan Kader Gerinda di Banggai Desak Pelaku Persekusi Diadili
Billy Mambrasar Tepis...
Billy Mambrasar Tepis Isu Soal Akses Khusus Program MBG
Pengacara Hedon, Rakyat...
Pengacara Hedon, Rakyat Tekor Rp60 Miliar untuk Menyapu Rp17,7 Triliun
Berita Terkini
Sinopsis Buku RA Kartini...
Sinopsis Buku RA Kartini Habis Gelap Terbitlah Terang, Simak Yuk
7 jam yang lalu
Beasiswa Garuda 2025...
Beasiswa Garuda 2025 Diluncurkan, Kuliah S1/D4 Gratis dan Ada Uang Saku Bulanan
8 jam yang lalu
Jalur SMMPTN Barat 2025...
Jalur SMMPTN Barat 2025 Dibuka 4 Mei, Ini Persyaratan dan Jadwal Selengkapnya
9 jam yang lalu
Riwayat Pendidikan Pemimpin...
Riwayat Pendidikan Pemimpin Umat Katolik Paus Fransiskus yang Meninggal Dunia di Usia 88 Tahun
11 jam yang lalu
10 Ucapan Hari Kartini...
10 Ucapan Hari Kartini untuk Acara Sekolah, Penuh Makna
12 jam yang lalu
Pemprov Jakarta dan...
Pemprov Jakarta dan Sumbar Teken LOI Bidang Pendidikan dengan Malaysia
13 jam yang lalu
Infografis
Pesona dan Kharisma...
Pesona dan Kharisma 7 Ibu Negara Tercantik di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved