8 Cara Mudah Belajar Matematika untuk Jenjang SD

Selasa, 22 Februari 2022 - 10:40 WIB
loading...
A A A
Dengan menggunakan benda-benda di sekitar dalam belajar Matematika, tidak hanya mempermudah dalam mengingat materi pelajaran yang berkaitan dengan penjumlahan, pengurangan dan sejenisnya.

Ini juga melatih ingatan untuk mendeteksi barang atau benda di sekeliling sehingga kalian bisa menjadi lebih familiar dengan lingkungan tempat tinggal sendiri.

3. Belajar Matematika SD Menggunakan Imajinasi

Melansir Janabebe, imajinasi anak-anak SD umur 6-12 tahun berkaitan dengan cara berpikir yang abstrak. Dimana keterampilan mereka sebenarnya lebih besar dan kapasitas kreatif lebih terstruktur dan terdefinisi.

Anak dapat berimajinasi tanpa harus bersentuhan dengan mainan atau referensi yang mirip untuk menciptakan imajinasi. Imajinasi pada anak ternyata memiliki banyak manfaat untuk tumbuh kembangnya. Seperti untuk perkembangan kemampuan dalam berkomunikasi, bahasa dan sebagai cara ampuh dalam belajar matematika SD.

4. Belajar Bersama Teman

Belajar bersama teman ternyata memiliki manfaat yang pastinya tidak didapatkan saat belajar sendiri. Saat belajar bersama teman-teman, siswa akan mendapatkan dukungan mental, motivasi dan mendorong semangat belajar.

Tapi bagaimana belajar bersama ketika pandemi Covid-19 belum berakhir seperti ini? Kemudahan belajar bersama tetap bisa dilakukan menggunakan cara online. Salah satunya melalui fitur live class.

5. Belajar Sambil Bermain

Cara mudah belajar Matematika selanjutnya adalah dengan bisa belajar sambil bermain yang ternyata memiliki manfaat banyak. Mulai dari mendorong pertumbuhan kognitif, meningkatkan kemampuan literasi hingga bikin anak makin mandiri.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Guru SD di OKI Ikuti...
Guru SD di OKI Ikuti Pelatihan Penggunaan Pendamping Buku Ajar Gajah Sumatra
50 Contoh Soal Pilihan...
50 Contoh Soal Pilihan Ganda OSN IPS SD 2025 Lengkap Beserta Kunci Jawaban
50 Contoh Soal OSN IPA...
50 Contoh Soal OSN IPA SD 2025 Lengkap Beserta Kunci Jawabannya!
Profil SDN Prayitna...
Profil SDN Prayitna Praya, Sekolah Emil Audero Sebelum jadi Kiper Kelas Dunia di Italia
Tingkatkan Kualitas...
Tingkatkan Kualitas Pendidikan Sekolah Dasar, MNC Bank Gelar Program Renovasi dan Literasi Keuangan
Syarat Usia SPMB 2025...
Syarat Usia SPMB 2025 untuk Siswa SD, Umur 5 Tahun Bisa Daftar dengan Syarat Ini
Green School MNC Peduli...
Green School MNC Peduli dan MNC Land di SDN Babakan Kencana Dorong Kesadaran Lingkungan sejak Dini
SD di Nias Viral karena...
SD di Nias Viral karena Tidak Ada Guru, Mendikdasmen akan Rekrut Relawan Pendidikan
Kemendikdasmen Siapkan...
Kemendikdasmen Siapkan Rumah Dinas Guru untuk SD di Nias yang Viral
Rekomendasi
Soccer Challenge Tangerang...
Soccer Challenge Tangerang 2025, Panggung Impian Pesepak Bola Putri Belia
Jenazah Brando Susanto...
Jenazah Brando Susanto Disemayamkan di Rumah Duka Carolus, Simpatisan PDIP Berdatangan
Keterlaluan! 3 Orang...
Keterlaluan! 3 Orang Sekeluarga Ini Sindikat Pemalsu Kupon Sembako Rumah Sakit
Mimpi Masa Kecil Jadi...
Mimpi Masa Kecil Jadi Kenyataan: Inspirasi Titan Tyra Bangun Imperium Secondate sebelum Usia 30
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron Terbelenggu Rindu Eps 222: Kecurigaan Noah Pada Biru
Menhan Pakistan: Jihad...
Menhan Pakistan: Jihad Diciptakan oleh Barat
Berita Terkini
Raker PP KAUJE di Madiun,...
Raker PP KAUJE di Madiun, Resmikan Beasiswa Kakak Asuh dan Gagas Kampus UNEJ
5 jam yang lalu
BINUS University Komitmen...
BINUS University Komitmen Cetak Sineas Muda Unggul
11 jam yang lalu
Kisah Dewi Agustiningsih,...
Kisah Dewi Agustiningsih, Anak Sopir Lulusan SMP Jadi Doktor Termuda UGM dan Jabat Dosen ITB
12 jam yang lalu
5 PTN Terima Lulusan...
5 PTN Terima Lulusan dengan Ijazah Hingga 10 Tahun Terakhir, Ada Pilihanmu?
12 jam yang lalu
Pendaftaran OSN 2025...
Pendaftaran OSN 2025 Diperpanjang hingga 2 Mei, Cek Infonya di Sini
13 jam yang lalu
Berapa Gaji Lulusan...
Berapa Gaji Lulusan S1 Columbia University? Angkanya Bikin Penasaran!
1 hari yang lalu
Infografis
Manfaat Susu untuk Sendi...
Manfaat Susu untuk Sendi dan Tulang yang Sering Diabaikan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved