Mau Jadi Mahasiswa Kedokteran? Ini Hal Penting yang Harus Kamu Tahu

Sabtu, 23 April 2022 - 19:31 WIB
loading...
Mau Jadi Mahasiswa Kedokteran?...
Ilustrasi mahasiswa kedokteran. Foto/Freepik.
A A A
JAKARTA - Indonesia masih membutuhkan tenaga dokter dalam jumlah banyak. Oleh karena itu diperlukan mahasiswa kedokteran dengan kemampuan yang handal. Namun banyak orang bilang kuliah di kedokteran itu sulit.

Memang menjadi mahasiswa kedokteran itu dibutuhkan ketekunan dan tekad agar nantinya bisa lulus menjadi seorang dokter yang profesional. Oleh karena itu, bagi kalian calon mahasiswa baru yang ingin masuk jurusan kedokteran, perlu disimak beberapa informasi mengenai hal ini.

Jurusan kedokteran ini adalah salah satu jurusan yang mempelajari berbagai materi mengenai tubuh makhluk hidup, mulai dari fungsi, penyakit, dan pengobatannya. Bagi siswa jurusan IPA, terlebih penyuka biologi dan kimia pasti akan menemui pelajaran yang menyenangkan di jurusan kedokteran ini.

Melansir laman resmi Ruangguru, mahasiswa kedokteran akan menjalani berbagai materi dan sejumlah praktikum. Memang masih akan menemui mata kuliah umum di semester awal seperti Bahasa Indonesia, Bahasa Inggris, Pancasila, dan lain-lain.

Baca: Tanamkan Kecintaaan Seni Budaya melalui GSMS

Namun selanjutnya, mahasiswa kedokteran akan mempelajari mengenai Anatomi, Sel, Biomolekuler, Genetika & Imunologi Dasar, Kimia Medik, Ilmu Bedah,Mekanisme Penyakit, dan masih banyak lagi.

Untuk masa perkuliahan, normalnya masa perkuliahan hingga sarjana itu bisa ditempuh 3,5 hingga 4 tahun. Namun untuk mahasiswa kedokteran masa pendidikan untuk dapat menjadi seorang dokter terbilang cukup lama

Sebab nantinya ada beberapa tahapan yang akan mahasiswa kedokteran lalui hingga menjadi seorang dokter, mulai dari pendidikan profesi koas (co-ass), uji sertifikasi, hingga pendidikan spesialis yang dapat berlangsung selama 4-6 tahun.

Selain itu, jika ingin menjadi dokter harus mengambil jurusan apa di SMA? Maka jawabannya adalah kamu harus berasal dari Jurusan IPA. Berdasarkan Peraturan Konsil Kedokteran Indonesia Nomor 10 Tahun 2012 tentang Standar Pendidikan Profesi Dokter Indonesia, hanya lulusan IPA yang bisa mengikuti tes pendidikan kedokteran.

Lalu apakah lulusan SMK bisa masuk kedokteran?
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
7 Dokter Spesialis Paling...
7 Dokter Spesialis Paling Dibutuhkan Masyarakat, Bisa Jadi Pilihan Mahasiswa Kedokteran
Fakultas Kedokteran...
Fakultas Kedokteran UIN Walisongo Semarang Ciptakan Dokter Muslim Ahli Stem Cell dan Regeneratif
Biaya Kuliah Kedokteran...
Biaya Kuliah Kedokteran di 5 PTN Pulau Sumatera Jalur Mandiri 2025: Unand, Unsri, USK, USU, dan Unri
7 Fakultas Kedokteran...
7 Fakultas Kedokteran Indonesia dengan Peringkat Dunia, Referensi SNBT 2025
Prodi Vokasi Ini Lebih...
Prodi Vokasi Ini Lebih Sulit Ditembus dari Kedokteran di SNBP 2025 Unair
Berapa Biaya Kuliah...
Berapa Biaya Kuliah Kedokteran yang Bisa Ditanggung KIP Kuliah 2025?
UKT Fakultas Kedokteran...
UKT Fakultas Kedokteran UGM 2025, dari Nol Rupiah hingga yang Paling Mahal
Daya Tampung Prodi Pendidikan...
Daya Tampung Prodi Pendidikan Dokter di UI dan Unpad melalui Jalur SNBT, Cek di Sini
Cerita Daffa, Mahasiswa...
Cerita Daffa, Mahasiswa Kedokteran Unsoed Penerima KIP: Jadi Dokter Bukan Soal Materi
Rekomendasi
Megawati: Perempuan...
Megawati: Perempuan adalah Tiang Negara, jika Rapuh, Tergulinglah Masa Depan Bangsa
Islombek Ismoilov, Pelatih...
Islombek Ismoilov, Pelatih Muda di Balik Sukses Uzbekistan Juara Piala Asia U-17 2025
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron Terbelenggu Rindu Eps 214: Tantangan Biru Jelang Pelantikannya Jadi CEO
Menteri ATR Nusron Wahid...
Menteri ATR Nusron Wahid Kantongi Dalang Pagar Laut di Bekasi dan Sumenep
Indo Defence 2025 Libatkan...
Indo Defence 2025 Libatkan Pelaku Industri Pertahanan dan Negara Sahabat
Pakar Pidana: Penegak...
Pakar Pidana: Penegak Hukum Terlibat Korupsi Harus Dihukum Berat
Berita Terkini
Pemprov Jakarta dan...
Pemprov Jakarta dan Sumbar Teken LOI Bidang Pendidikan dengan Malaysia
31 menit yang lalu
Kharisma atau Karisma,...
Kharisma atau Karisma, Mana Kata yang Baku Menurut KBBI?
7 jam yang lalu
Cara Tarik Dana PIP...
Cara Tarik Dana PIP di Teller Bank: Syarat, Dokumen, dan Prosedur Lengkap
1 hari yang lalu
Dipantau Ketat, Itera...
Dipantau Ketat, Itera Siapkan 196 Pengawas untuk UTBK SNBT 2025
1 hari yang lalu
Ambulan atau Ambulans,...
Ambulan atau Ambulans, Mana Kata yang Baku Menurut KBBI?
1 hari yang lalu
10 Ucapan Wafat Yesus...
10 Ucapan Wafat Yesus Kristus untuk Teman Sekolah, Singkat Penuh Makna
1 hari yang lalu
Infografis
Jadi Kawan Israel, Maroko...
Jadi Kawan Israel, Maroko Negara Arab Pertama yang Terima F-35 AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved