Tema dan Pedoman Penyelenggaraan Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila 2022

Jum'at, 30 September 2022 - 10:50 WIB
loading...
Tema dan Pedoman Penyelenggaraan...
Tema dan pedoman penyelenggaraan upacara peringatan Hari Kesaktian Pancasila 2022. Foto/Istimewa.
A A A
JAKARTA - Kemendikbudriste k telah merilis tema dan pedoman penyelenggaraan upacara peringatan Hari Kesaktian Pancasila 2022. Seperti diketahui, Hari Kesaktian Pancasila tahun ini diperingati pada Sabtu, 1 Oktober 2022.

Dikutip dari laman resmi Kemendikbudristek, tema upacara peringatan Hari Kesaktian Pancasila 2022 adalah Bangkit Bergerak Bersama Pancasila. Upacara di tingkat pusat dilakukan pada Sabtu, 1 Oktober 2022 pukul 8.00-08.31 WIB di Monumen Pancasila Sakti, Jalan Raya Pondok Gede, Lubang Buaya, Jakarta Timur.

Sehubungan dengan situasi pandemi Covid-19, penyelenggaraan Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila Tahun 2022 di tingkat pusat, daerah, kantor perwakilan Republik Indonesia di luar negeri, dan satuan pendidikan diatur sebagaimana terlampir.

Baca juga: 10 Universitas Terbaik di Jakarta Menurut Webometrics 2022

Kepala daerah/Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkompimda) dan kepala kantor/lembaga yang ada di daerah dapat menyelenggarakan Upacara Peringatan Kesaktian Pancasila atau mengikuti Upacara Peringatan Kesaktian Pancasila yang dilaksanakan di Monumen Pancasila Sakti Jakarta secara virtual dari kantor masing-masing.

Setiap kantor instansi pusat dan daerah, kantor perwakilan Republik Indonesia di luar negeri, satuan pendidikan serta seluruh komponen masyarakat Indonesia pada tanggal 30 September 2022 agar mengibarkan bendera setengah tiang dan pada tanggal 1 Oktober 2022 pukul 06.00 waktu setempat, bendera berkibar satu tiang penuh.

Pada tanggal 30 September 2022 masyarakat agar mendengarkan Pidato Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi melalui berbagai kanal media massa (televisi, radio, dan media daring).

Pedoman Penyelenggaraan Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila 2022

Pedoman Penyelenggaraan di Tingkat Pusat

a. Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila Tahun 2022 dilaksanakan di Monumen Pancasila Sakti dengan memperhatikan hal-hal sebagai berikut:
1) Upacara dilaksanakan secara sederhana dan khidmat, dan mematuhi protokol kesehatan pencegahan Covid-19.
2) Komposisi petugas upacara di Monumen Pancasila Sakti terdiri dari atas
- Perwira Upacara sebanyak 1 orang;
- Komandan upacara sebanyak 1 orang, cadangan 1 orang;
- Pasukan upacara sebanyak 550 orang, cadangan 60 orang;
- Satuan Korsik Tipe “B” sebanyak 50 orang, cadangan 12; serta
- Pewara sebanyak 3 orang.
3) Pelaku pada Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila 1 Oktober 2022
- Inspektur Upacara : Presiden Republik Indonesia
- Pembaca Teks Pancasila : Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat RI
- Pembaca Naskah UUD NRI Tahun 1945 : Ketua Dewan Perwakilan Daerah RI
- Pembaca dan Penandatangan Ikrar : Ketua Dewan Perwakilan Rakyat RI
- Pembaca Doa : Menteri Agama RI.
4) Susunan Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila Tahun 2022 sebagai berikut:
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
SKB CPNS Kemendikbudristek...
SKB CPNS Kemendikbudristek 2024, Cek Rangkaian Tes dan Bobot Penilaiannya
Logo, Tema, dan Susunan...
Logo, Tema, dan Susunan Acara Upacara Hari Guru Nasional 2024
12 Kegiatan untuk Merayakan...
12 Kegiatan untuk Merayakan Hari Pahlawan 2024, Upacara hingga Nobar
4 Contoh Teks Amanat...
4 Contoh Teks Amanat Peringatan Upacara Hari Pahlawan, Menggugah Rasa Cinta Tanah Air
4 Contoh Teks Amanat...
4 Contoh Teks Amanat Pembina Upacara Hari Sumpah Pemuda 2024 sesuai Tema Maju Bersama Indonesia Raya
3 Inisitif Pemda dan...
3 Inisitif Pemda dan Sekolah untuk Mendukung Pendidikan Literasi Finansial
Bagaimana Nasib Program...
Bagaimana Nasib Program Merdeka Belajar Usai Nadiem Tak Jadi Mendikbudristek?
Politikus PKS Respons...
Politikus PKS Respons Positif Kemendikbudristek yang Bakal Dipecah Jadi 3
Nadiem Makarim Pamit,...
Nadiem Makarim Pamit, Sampaikan Pesan Khusus ke 3 Menteri Penggantinya
Rekomendasi
Prabowo Beri Hibah USD...
Prabowo Beri Hibah USD 6 Juta ke Republik Fiji, PM Rabuka: Kami Berterima Kasih
Liliana Tanoesoedibjo...
Liliana Tanoesoedibjo Puji Misi Sosial Monica Kezia, Optimis Tampil Gemilang di Miss World 2025
Petualangan Seru Titus...
Petualangan Seru Titus dan Kawan-Kawan dalam 'Titus: Mystery of the Enygma'
Tarik Ulur Kenaikan...
Tarik Ulur Kenaikan Iuran BPJS Kesehatan, Begini Kabar Terbarunya
4 Ayat Terakhir Surat...
4 Ayat Terakhir Surat Al Hasyr, Bacaan, Arti dan Manfaatnya
Dihantam Tarif Trump,...
Dihantam Tarif Trump, Arus Modal Keluar dari Indonesia Capai Rp46,7 Triliun
Berita Terkini
Pendidikan Welber Jardim,...
Pendidikan Welber Jardim, Skuad Timnas Indonesia Keturunan Brasil yang Dikontrak Sao Paulo FC di Usia 17 Tahun
1 jam yang lalu
Cerita Rovan dan Rohmat,...
Cerita Rovan dan Rohmat, 2 Mahasiswa Disabilitas Netra Raih Gelar Sarjana di UNJ
1 jam yang lalu
Belajar Tanpa Batas,...
Belajar Tanpa Batas, Peran Platform Digital Penting dalam Pelatihan Guru
2 jam yang lalu
Prabowo akan Luncurkan...
Prabowo akan Luncurkan BLT untuk Guru Honorer pada 2 Mei 2025, Berapa Nominalnya?
2 jam yang lalu
400 Siswa SMP di Bali...
400 Siswa SMP di Bali Tak Bisa Baca, Mendikdasmen Ungkap Penyebabnya
3 jam yang lalu
BINUS University Kampus...
BINUS University Kampus Terbaik Kedua di Indonesia Berdasarkan THE AUR 2025
3 jam yang lalu
Infografis
Paus Fransiskus, Pembawa...
Paus Fransiskus, Pembawa Perubahan dan Keterbukaan Gereja Katolik
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved