Prof. Nur Rianto Al Arif: Akselerasi Menuju Kampus Cerdas Bertaraf Internasional

Jum'at, 07 Oktober 2022 - 17:02 WIB
loading...
A A A
Di luar kampus, ia juga dipercaya menduduki sejumlah jabatan. Di antaranya Direktur Baitulmaal Paramadina, Asesor Akreditasi Jurnal Ilmiah Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan RI, Asesor Akreditasi Prodi pada LAMEMBA (Lembaga Akreditasi Mandiri Ekonomi, Manajemen, Bisnis, dan Akuntansi). Saat ini beliau menjabat sebagai Sekjen Asosiasi Dosen Indonesia Periode 2022-2027.

Selain itu, ia juga aktif dalam berbagai organisasi keislaman dan profesi. Diantaranya menjadi Anggota Majelis Ekonomi dan Kewirausahaan Pimpinan Pusat Muhammadiyah, Asosiasi Dosen Indonesia, DPP Ikatan Ahli Ekonomi Islam dan Himpunan Editor Berkala Ilmiah Indonesia.

Sebagai akademisi, Profesor Al Arif juga produktif menulis buku dan puluhan artikel terpublikasi jurnal nasional dan internasional. Di antaranya buku Metode Riset Pada Ekonomi dan Bisnis (2022) dan artikel jurnal The Relationship Between Human Capital, Halalpreneurs’ Desire, and Halal Awareness: Empirical Evidence from Indonesia’s MicroEntrepreneurs di Asian Economic and Financial Review, Vol. 12(7), 2022.

Informasi lengkap tentang karyanya bisa diakses di https://scholar.google.co.id/citations?user=fMwoluEAAAAJ&hl=id
(mpw)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2025 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1815 seconds (0.1#10.173)