Rekomendasi 6 Jurusan Teknik ITS, No 5 Waktu Tunggu Kerja Hanya 2 Bulan dan Gaji Hingga Puluhan Juta
Sabtu, 04 Maret 2023 - 11:59 WIB
4. Teknik Industri
Teknik Industri mengggabungkan ilmu keteknikan dan ilmu sosial atau manajemen. Mahasiswa akan mempelajari cara merancang, mengelola, dan menerapkan semua elemen industri, seperti manusia, mesin, metode, material, dan lingkungan menjadi sistem yang terkait fungsi pabrik, manusia, material, peralatan, dan energi.
Baca juga: Registrasi Akun SNPMB Diperpanjang Hingga 17 Maret 2023
Daya Tampung
- SNBP: 40
- SNBT: 60
- SKMP: 100
- IUP: 30
Rerata Waktu Tunggu Kerja: 2,23 bulan
Lingkup Bidang Pekerjaan: Lulusannya bisa berperan di industri seperti divisi spesialisasi teknik industri, produksi, engineering, perencanaan biaya bahkan divisi HRD
tulis komentar anda