Kemendikbudristek Bantah Ada Aturan Seragam Sekolah Baru 2024
Senin, 15 April 2024 - 09:43 WIB
Khusus mengenai pakaian adat, pemerintah daerah atau pemda dapat mengatur pakaian khas adat di daerah masing-masing dengan memperhatikan hak setiap siswa dalam menjalankan agama dan kepercayaan pada Tuhan Yang Maha Esa.
Adapun manfaat peraturan seragam sekolah di sekolah ini ada tiga, yaitu:
1. Menanam dan menumbuhkan rasa nasionalisme dan kebersamaan
2. Menumbuhkan semangat persatuan dan kesatuan
3. Meningkatkan kesetaraan tanpa memandang latar belakang sosial ekonomi
4. Meningkatkan disiplin dan tanggung jawab.
Demikian penjelasan mengenai aturan seragam sekolah baru 2024. Semoga informasi ini bermanfaat.
(nnz)
tulis komentar anda