Mau Kuliah Sambil Kerja? Ini 18 PTN dan PTS yang Buka Kelas Karyawan 2024
Senin, 15 Juli 2024 - 08:30 WIB
4. Universitas Bina Sarana Informatika (BSI)
Universitas Bina Sarana Informatika (UBSI) adalah kampus digital kreatif yang punya akreditasi baik sekali. Kampus ini memiliki cabang yang cukup banyak.
Adapun Program Studi (prodi) yang dibuka untuk periode Maret 2023, meliputi Teknologi Informasi (S1), Ilmu Komunikasi (S1), Sistem Informasi (S1 dan D3), Manajemen (S1), Penyiaran/Broadcasting (D3). Pendaftaran Gelombang V dibuka 4 Juli sampai 5 Agustus 2024.
5. Universitas Mercu Buana
Universitas Mercu Buana merupakan universitas swasta di Jakarta yang bisa kamu pilih untuk melanjutkan pendidikan sambil bekerja. Selain Universitas Mercu Buana Jakarta, kampus Mercu Buana yang berada di Yogyakarta juga menyediakan Kelas Karyawan.
Lihat Juga :