Pendaftaran CPNS 2024 akan Dibuka 3 Agustus, Ini Tahapan Lengkapnya

Kamis, 01 Agustus 2024 - 13:03 WIB
Pada Sosialisasi Kebijakan Pengadaan ASN 2024, Deputi Bidang Sistem Informasi Kepegawaian Badan Kepegawaian Negara (BKN) Suharmen meyampaikan paparan mengenai skenario jadwal seleksi CPNS 2024 pasca penetapan formasi. Meski masih skenario setidaknya ini akan memberikan gambaran dan info terbaru bagi masyarakat yang ingin daftar ASN.

Paparan Deputi Suharmen pun sudah tersedia di laman Kementerian PAN RB.

Skenario Jadwal Pendaftaran CPNS 2024



1. 3 Agustus-2 September 2024: Pengumuman, pendaftaran, dan seleksi administrasi

2. 2 Oktober-2 November 2024: Jadwal SKD CPNS

3. 2 November 2024: Pengumuman hasil SKD CPNS

4. 3 November-3 Desember 2024: SKB CPNS CAT dan non CAT

5. 2 Januari 2025: Pengumuman kelulusan akhir

6. 3 Februari 2025-3 Maret 2025: Usul penetapan NI CPNS

Sebelumnya pada sosialisasi tersebut Menteri PAN RB Abdullah Azwar Anas menyampaikan pengadaan CPNS dan PPPK 2024 untuk memenuhi kebutuhan PNS dan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK).
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More