Apa Itu Kerja Paruh Waktu? Ini Pengertian, Aturan, hingga Kelebihannya

Jum'at, 27 September 2024 - 15:00 WIB
- Mengutip Arifka Isna Lidya dalam lib.unnes.ac.id, kerja paruh waktu mendapatkan upah dan memperoleh pendapatan tambahan yang dapat membantu dalam masalah perekonomian. Dapat mempelajari hal baru dari tempat kerja part time maupun kegiatan bekerja.

- Menambah wawasan yang lebih luas di luar studi perkuliahan atau sekolah.

-Mengasah keahlian sebelum mendapatkan pekerjaan tetap dan menjadi nilai lebih bagi seseorang untuk mendapatkan pekerjaan setelah lulus kuliah/sekolah.

- Sebagai aktualisasi diri di mana keahlian seseorang akan semakin berkembang dan meningkat dengan terjun langsung ke masyarakat.

- Mengasah kemampuan manajemen waktu di mana pelajar atau mahasiswa harus pandai mengatur waktu antara bekerja dan belajar serta istirahat.Menambah jaringan dan kenalan dan membentuk relasi baru yang didapat dari pekerjaan.

Kekurangan Part Time



• Pekerja part time tidak mendapatkan perlindungan terhadap pekerja seperti pekerja formal atau full time pada umumnya.

• Pekerja part time sering kali diremehkan dan dinilai tidak profesional.

• Upah yang diterima terkadang tidak sesuai dengan jenis pekerjaan yang dilakukan dan tidak sesuai upah standar.

• Tidak memiliki kontrak dengan lembaga atau perusahaan.
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More