Ingin Kuliah di Unsoed lewat Jalur SBMPTN 2022, Cek Daya Tampung Jurusan Favoritmu

Minggu, 27 Februari 2022 - 05:15 WIB
Universitas Jenderal Soedirman (Unsoed). Foto/Dok/Unsoed
JAKARTA - Pendaftaran Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK) Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri ( SBMPTN ) akan dibuka pada 23 Maret-15 April 2022. Sementara,jadwal pelaksanaan UTBK SBMPTN akan digelar pada Mei 2022.

Calon mahasiswa yang ingin kuliah ke perguruan tinggi negeri lewat jalur UTBK-SBMPTN 2022, harus mempersiapkan diri dari sekarang. Tujuannya, agar mempunyai kesempatan lulus SBMPTN pada tahun ini.





Calon mahasiswa yang berminat kuliah, khususnya di Universitas Jenderal Soedirman ( Unsoed ), harus memperhatikan seberapa besar peluangmu untuk diterima dijurusan yang diincar. Salah satunya dengan mengecek dan memperhitungkan daya tampung jalur SBMPTN

Mengutip dari laman resmi ltmpt.ac.id, berikut adalah data daya tampung Unsoed rumpun Saintek dan Soshum jalur SBMPTN 2022 yang wajib kamu tahu.



Daya Tampung Saintek

Agribisnis (48)

Agroteknologi (120)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More