4 Jurusan Kuliah Minim Peminat di FIB UGM, dari Arkeologi, Sejarah, hingga Sastra

Senin, 20 Februari 2023 - 19:29 WIB
loading...
A A A
Lulusan Sastra Jawa akan memperoleh gelar Sarjana Sastra (S.S).

4. Bahasa dan Sastra Prancis

Jurusan sepi peminat selanjutnya adalah Bahasa dan Sastra Prancis. Jurusan ini akan mempelajari bidang ilmu bahasa, linguistik, kesusastraan, hingga sejarah kebudayaan Prancis dan Frankofon.

Pada SBMPTN 2022, jumlah peminat Bahasa dan Sastra Prancis mencapai 215 orang, sedangkan daya tampungnya 14 mahasiswa. Lulusan jurusan ini akan memperoleh gelar Sarjana Sastra (S.S).
(mpw)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1506 seconds (0.1#10.140)