SGU dan IPEKA Kolaborasi Berikan Beasiswa S1 bagi Siswa Berprestasi

Selasa, 09 Mei 2023 - 21:11 WIB
loading...
A A A
Hal ini sejalan dengan tema Hardiknas 2023, yaitu “Bergerak Bersama Semarakkan Merdeka Belajar”. Dalam tema tersebut sejalan dengan visi SGU yang mengantar mahasiswanya tidak hanya belajar teori di dalam kelas namun bisa melanglang buana mencari pengetahuan dan pengalaman di luar kampus dengan hadirnya program-program Kampus Merdeka.

SGU menawarkan berbagai program studi di berbagai bidang seperti Engineering, Information Technology, Business Management, Hotel and Tourism Management, dan lain sebagainya.

Selain itu, berbagai program pendukung untuk mendukung pendidikan. Program magang, program pertukaran pelajar, serta berbagai kegiatan ekstrakurikuler dapat membantu mahasiswa mengembangkan diri.

Program magang, misalnya, SGU memberikan kesempatan bagi mahasiswa untuk magang 2 kali yakni, pada semester 3 di Indonesia dan semester 6 di Luar Negeri seperti Jerman, Swiss dan Negra Asia lainnya.
(mpw)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2373 seconds (0.1#10.140)