UNJ Gelar Festival Pantun untuk Lestarikan Budaya, Pecahkan Rekor MURI
loading...
A
A
A
Hal ini karena pantun adalah salah satu warisan dunia yang ditetapkan oleh UNESCO, melalui Sidang UNESCO sesi ke-15 Intergovernmental Committee for the Safeguarding of the Intangible Cultural Heritage di Paris, Prancis, pada 17 Desember 2020.
Harapan dari Festival Pantun 2023 ini adalah mengembangkan potensi Indonesia melalui program pendidikan yang evennya akan lebih besar lagi di tahun mendatang.
Sementara Koordinator Program S-3Linguistik TerapanUNJ Endry Boeriswati menjelaskan, pihaknya merasa bertanggung jawab atas pelestarian pantun. Pantun, menurutnya, merupakan kemampuan berbahasa yang dapat mendidik kecerdasan seorang anak dalam hal kecepatan berpikir, yang dapat membantu mereka pada kemudian hari.
“Bagaimana kita bisa berpantun kalau kita tidak bisa berpikir cepat. Itu ada teorinya. Di otak seperti itu cepat membalas dengan kata-kata yang tepat akan terlihat begitu cerdasnya anak. Bagaiamana nanti anak akan bertindak di masyarakat itu akan cepat dan tegas dalam bertindak bisa dilatih salah satunya melalui pantun,” pungkasnya.
Harapan dari Festival Pantun 2023 ini adalah mengembangkan potensi Indonesia melalui program pendidikan yang evennya akan lebih besar lagi di tahun mendatang.
Sementara Koordinator Program S-3Linguistik TerapanUNJ Endry Boeriswati menjelaskan, pihaknya merasa bertanggung jawab atas pelestarian pantun. Pantun, menurutnya, merupakan kemampuan berbahasa yang dapat mendidik kecerdasan seorang anak dalam hal kecepatan berpikir, yang dapat membantu mereka pada kemudian hari.
“Bagaimana kita bisa berpantun kalau kita tidak bisa berpikir cepat. Itu ada teorinya. Di otak seperti itu cepat membalas dengan kata-kata yang tepat akan terlihat begitu cerdasnya anak. Bagaiamana nanti anak akan bertindak di masyarakat itu akan cepat dan tegas dalam bertindak bisa dilatih salah satunya melalui pantun,” pungkasnya.
(nnz)