5 Sekolah Mahal di Jakarta, Bayaran Siswanya Ratusan Juta Setahun

Jum'at, 30 Juni 2023 - 10:25 WIB
loading...
5 Sekolah Mahal di Jakarta,...
JIS masuk dalam jajaran sekolah dengan biaya pendidikan termahal. Para orang tua harus menyiapkan uang sekitar Rp496,5 juta per tahun. Fok Humas JISoD
A A A
JAKARTA - Sejumlah sekolah di Jakarta ini memiliki biaya mahal. Zaman sekarang sekolah memang sudah dikelola secara profesional. Konsekuensinya kini banyak sekolah yang dikelola dengan cara-cara modern salah satunya soal biaya mahal yang tak bisa terelakkan. Berikut 5 sekolah di ibu kota dengan biaya tak murah.

1.Jakarta Intercultural School (JIS)
5 Sekolah Mahal di Jakarta, Bayaran Siswanya Ratusan Juta Setahun

Foto/Ist

JIS masuk dalam jajaran sekolah dengan biaya pendidikan termahal. Sekolah yang terletak di kawasan Cilandak, Jakarta Selatan, ini menerapkan program International Baccalaureate (IB) diploma dan Advanced Placement (AP).



Dilansir dari laman resmi pintek.id, para orang tua harus menyiapkan uang sekitar Rp496,5 juta per tahun. Total biaya pendidikan tersebut sudah termasuk uang masuk Rp22 juta per tahun, uang pendaftaran Rp5 juta, uang pengembangan sekolah Rp54,6 juta per tahun dan uang sekolah sebesar Rp419 juta per tahun.kan biaya lainnya yaitu untuk transportasi sekolah dengan biaya mencapai Rp72,8 juta.

2.British School Jakarta
5 Sekolah Mahal di Jakarta, Bayaran Siswanya Ratusan Juta Setahun

Foto/website biritish School

Sekolah yang berlokasi di Bintaro ini didirikan di bawah perlindungan kedutaan besar Britania Raya pada tahun 1973 di Jakarta. Berikut adalah perincian biaya pendidikan di British School Jakarta seperti dikutip dari situs resminya:

* Biaya pendaftaran sebesar Rp4 juta dan apabila diterima, wajib membayar Uang Jaminan sebesar Rp30 juta;

* Siswa baru di Kelas 12 dan 13, juga wajib membayar Uang Pendaftaran (untuk program International Baccalaureate - IB) sebesar Rp30 juta;

* Uang pembangunan untuk kelas 11-13: Rp55 juta per satu tahun;
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
SWA Ajak Siswa Wujudkan...
SWA Ajak Siswa Wujudkan Kepedulian Sosial Melalui Pembangunan Rumah Layak Huni
MNC Group Ajak Siswa...
MNC Group Ajak Siswa SMA Menjelajahi Dunia Industri melalui Company Visit 2025
Berpikir Kritis Membantu...
Berpikir Kritis Membantu Siswa Menjadi Pribadi Autentik
Pengumuman, KJP Plus...
Pengumuman, KJP Plus Tahap 2 2024 Sudah Cair, Cek Rekeningmu!
Siswi SMA Labschool...
Siswi SMA Labschool Cirendeu Raih Penghargaan di Malaysia
Ujian Nasional (UN)...
Ujian Nasional (UN) akan Digelar November 2025, Siswa SMA Siap-siap
Viral, SD di Nias Sebulan...
Viral, SD di Nias Sebulan Tidak Belajar karena Tidak Ada Guru
KJP Plus Januari 2025...
KJP Plus Januari 2025 Sudah Cair, Cek Rekeningmu Sekarang!
Cara Mencairkan PIP...
Cara Mencairkan PIP Kemdikbud, Lengkap dengan Syarat yang Harus Dipenuhi
Rekomendasi
5 Game Seru untuk Mengisi...
5 Game Seru untuk Mengisi Waktu Libur Leberan 2025
Fakta-fakta Orang Terkaya...
Fakta-fakta Orang Terkaya Hong Kong yang Bikin Marah China usai Jual Pelabuhan Panama ke AS
Akankah Komposisi Kabinet...
Akankah Komposisi Kabinet Pemerintahan Baru Suriah Memuaskan Semua Faksi?
Lalu Lintas Padat, Tol...
Lalu Lintas Padat, Tol MBZ Berlakukan Buka Tutup Situasional
Erdogan Dukung Penuh...
Erdogan Dukung Penuh Integritas Teritorial Suriah
Sejarah Vespa Sprint...
Sejarah Vespa Sprint Skuter Italia Paling Diburu di Indonesia
Berita Terkini
Mengejutkan! 5 Kata...
Mengejutkan! 5 Kata dalam Bahasa Indonesia Ini Ternyata dari Bahasa Arab
21 menit yang lalu
Siswa MAN 4 Jakarta...
Siswa MAN 4 Jakarta Ghifran Majid Diterima di 13 Kampus Ternama Dunia, Apa Rahasianya?
34 menit yang lalu
Ada Sejak Abad 15 Masehi,...
Ada Sejak Abad 15 Masehi, Pakar Unair Ungkap Sejarah Malam Takbiran di Indonesia
2 jam yang lalu
5 Daerah dengan Progres...
5 Daerah dengan Progres Penyaluran Tunjangan Guru Tertinggi di Indonesia, Karang Asem Hampir 100 %
6 jam yang lalu
Profil dan Riwayat Pendidikan...
Profil dan Riwayat Pendidikan Prof Ahmad Tholabi Kharlie, Khatib Salat Id di Masjid Istiqlal
8 jam yang lalu
Tempe, Jaranan, dan...
Tempe, Jaranan, dan Teater Mak Yong Diajukan ke UNESCO sebagai Warisan Budaya Dunia
1 hari yang lalu
Infografis
5 Anggota NATO Terlemah...
5 Anggota NATO Terlemah di 2025, Ada Negara Paling Aman di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved