10 Contoh Puisi Hari Kemerdekaan 17 Agustus 2023 Penuh Makna

Senin, 14 Agustus 2023 - 11:42 WIB
loading...
A A A
Kini anak manusia tersenyum bahagia
Problematika kemerdekaan telah lewat
Anak negeri mudah menggapai mimpi
Tak sekeras kerja rodi melelahkan diri

Kita kita telah bebas Bebas melindungi
Tanah Air Sudah berada di tempat yang berdaulat
Kita bisa satukan bangsa
Sampai Indonesia terus Berjaya

Contoh Puisi Kemerdekaan 4


“Karya Dalam Merdeka”
Karya Asfis Suminarsih

Indah mengenang dalam bahagia
Nusantara kini telah bebas merdeka
Jadi negeri yang mandiri dan
Berjaya
Namun…
Kita tak bisa hanya bahagia dengan kata
Berikan bukti dengan segala upaya
Hingga negeri kita makin berjaya di segala lininya

Sepenuh hati kita bersama berikan karya
Dengan pikiran maupun tenaga
Wujudkan negeri makmur sentosa
Dalam naungan Pancasila
Keberagaman kan mewarnai indahnya
Dalam beda selalu bersama

Contoh Puisi Kemerdekaan 5


“Indonesia Merdeka”
Karya Hana Aprilia Naomi

Indonesia, negeri megah nan merdeka,
Bersinar bendera merah putih di langit biru.
Dulu terjajah, kini tegak berdiri,
Kemerdekaan, perjuangan yang abadi.

Ragam budaya, suku, agama bersatu,
Bhinneka Tunggal Ika, semboyan suci terpatri.
Tanah yang subur, alam yang indah,
Indonesia, negara yang sungguh agung.

Pahlawan berjuang, darah tumpah menjadi jalan,
Semangat kebangkitan tak akan pernah luntur.
Majulah negeriku, sejahtera dan adil,
Indonesia, harapan dan cita-cita terus berkobar.


Contoh Puisi Kemerdekaan 6


“Merah Putih Untuk Pertiwi”
Karya Alfin Nihayatul Islamiyah

Guratan tinta emas dalam kertas bekas
Memori masa kelam terlintas
Dalam balutan darah yang masih menggenang
Melaju melewati masa kejadian kenangan

Maksud terbuai dalam hati yang luluh
Kisah puluhan tahun yang beradu dalam peluh
Kelu; rasanya hati berdayu-dayuh
Kertas bekas waktu menjadi rapuh
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Sinopsis Buku RA Kartini...
Sinopsis Buku RA Kartini Habis Gelap Terbitlah Terang, Simak Yuk
30 Puisi Singkat untuk...
30 Puisi Singkat untuk Hari Ibu yang Penuh Cinta dan Makna
7 Puisi Hari Guru Nasional,...
7 Puisi Hari Guru Nasional, Ungkapan Terima Kasih yang Penuh Makna
5 Contoh Puisi Sumpah...
5 Contoh Puisi Sumpah Pemuda Beragam Tema, Cocok untuk Lomba di Sekolah
Contoh Proposal Kegiatan...
Contoh Proposal Kegiatan Lomba 17 Agustus di Lingkungan RT dan Sekolah
Pedoman Susunan Upacara...
Pedoman Susunan Upacara HUT ke-79 Kemerdekaan RI 2024 dari Pemerintah
5 Contoh Sambutan Ketua...
5 Contoh Sambutan Ketua Panitia 17 Agustus, Harus Ada Pesan Patriotik?
5 Contoh Teks Doa Upacara...
5 Contoh Teks Doa Upacara 17 Agustus 2024, Penuh Syukur dan Harapan
Tata Cara Upacara 17...
Tata Cara Upacara 17 Agustus untuk Acara Resmi dan Kenegaraan, Pelajar dan Mahasiswa Perlu Tahu
Rekomendasi
Serahkan Bantuan Alat...
Serahkan Bantuan Alat Timbang, Anggota DPRD dari Perindo Marthen Adji Tingkatkan Layanan Posyandu di Sikka NTT
AFC Ubah Format Babak...
AFC Ubah Format Babak 4 Kualifikasi Piala Dunia 2026? Timnas Indonesia Bakal Diuntungkan
Sukses Membangun Bullion...
Sukses Membangun Bullion Bank, Direktur Pegadaian Raih Penghargaan Women’s Inspiration Awards 2025
Ruth Sahanaya Terima...
Ruth Sahanaya Terima Indonesia's Beautiful Women 2025 Berkat Dedikasi di Industri Musik
Prabowo Sudah Gelontorkan...
Prabowo Sudah Gelontorkan Rp2,3 Triliun Buat Makan Bergizi Gratis
Rangkul Keberagaman,...
Rangkul Keberagaman, Kementan Gelar Grand Final YAA 2025
Berita Terkini
Prabowo Panggil Mensos...
Prabowo Panggil Mensos dan Mendikdasmen ke Istana, Bahas Perkembangan Sekolah Rakyat
3 jam yang lalu
Peserta UTBK 2025 di...
Peserta UTBK 2025 di Undip Ketahuan Bawa Transmiter dan Alat Bantu Dengar
3 jam yang lalu
Riwayat Pendidikan Mulyono,...
Riwayat Pendidikan Mulyono, Tinggalkan UGM Hingga Jadi Lulusan Terbaik Sekolah Militer
4 jam yang lalu
USG-Politeknik Kirana...
USG-Politeknik Kirana Jalin MoU, Lulusan Bisa Langsung Kerja di Lion Air Group
4 jam yang lalu
Pendidikan Yakup Hasibuan...
Pendidikan Yakup Hasibuan Kuasa Hukum Jokowi di Kasus Ijazah Palsu, Alumnus FH UI
4 jam yang lalu
Viral di X Keliru Pasang...
Viral di X Keliru Pasang Foto Peserta UTBK 2025 Pakai Joki, Panitia SNPMB Klarifikasi
5 jam yang lalu
Infografis
10 Petinju Terkaya di...
10 Petinju Terkaya di Dunia pada Tahun 2023 Versi Daily Star
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved