Ini Perbedaan SKD Vs SKB dalam CPNS 2023, Jangan Keliru!

Selasa, 19 September 2023 - 11:34 WIB
loading...
A A A


SKB dilakukan untuk mengukur kompetensi seorang pelamar terkait jabatan yang dilamarnya. Tes ini akan berbeda untuk masing-masing jabatan dan pelaksanaannya pun juga dilakukan berdasarkan keputusan dari setiap instansi.

Berikut adalah beberapa jenis tes yang mungkin diujikan dalam tahapan SKB:

- Computer Assisted Test (CAT).
- Tes potensi akademik.
- Tes praktik kerja.
- Tes bahasa asing.
- Tes fisik atau kesamaptaan.
- Psikotes.
- Tes kesehatan jiwa.
- Wawancara.

Perlu diingat bahwa tidak semua tes akan dilakukan oleh semua peserta SKB. Setiap instansi memiliki standar dan pedoman pelaksanaan yang berbeda-beda.

Demikian ulasan tentang perbedaan dari SKD dan SKB pada tes CPNS 2023 ini. Semoga bermanfaat!
(okt)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.3205 seconds (0.1#10.140)