7 Jurusan IT yang Gampang Cari Kerja, Prospek Menjanjikan

Jum'at, 17 November 2023 - 10:31 WIB
loading...
7 Jurusan IT yang Gampang...
Ada sejumlah jurusan IT yang gampang cari kerja di masa depan. Foto/Ilustrasi/Freepik
A A A
JAKARTA - Sedikitnya ada tujuh jurusan IT yang gampang cari kerja di masa depan. Hal ini karena lulusan IT atau Teknologi Informasi memang memiliki prospek kerja yang bagus dan dibutuhkan perusahaan.

Lulusan jurusan IT nantinya diperlukan untuk mengisi beberapa posisi strategis seperti Programer, data analis, game developer, UX Designer, hingga web developer. Ini seiring dengan perkembangan teknologi yang pesat sehingga banyak perusahaan yang membutuhkan tenaga teknis IT untuk menunjang bisnis mereka.

Jurusan IT memiliki beberapa cabang ilmu. Berikut daftar jurusan IT yang memiliki peluang kerja yang besar.

7 Jurusan IT yang Gampang Cari Kerja


1. Teknik Informatika


Jurusan IT yang gampang cari kerja pertama adalah Teknik Informatika. Lulusan jurusan ini telah dibekali dengan kemampuan pemrograman hingga pengembangan perangkat lunak yang baik.



Dari keterampilan itulah lulusan Teknik Informatika dapat menjadi software developer, web designer, system analyst, IT consultant, software engineer, database engineer, IT executive, network administrator, network support engineer, dan lainnya.

2. Ilmu Komputer


Ilmu Komputer merupakan bidang studi yang identik dengan pengembangan perangkat lunak dan programing. Lulusan jurusan ini telah dibekali dengan keterampilan menyusun algoritma dan programming untuk mengembangkan sebuah aplikasi maupun sistem perangkat lunak.

Ini juga membuat lulusan jurusan Ilmu Komputer mudah untuk mencari kerja setelah lulus. Ilmunya sangat dibutuhkan oleh startup maupun industri modern.

3. Teknik Industri


Jurusan yang tengah diminati ini mempelajari tentang manajemen industri, pengoperasian alat-alat, hingga mencari ide untuk menciptakan industri baru.

Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Lulusan Sastra Indonesia...
Lulusan Sastra Indonesia Bisa Kerja di Mana Saja? Bukan Cuma Jadi Sastrawan
Profil SMK TI Bali Global...
Profil SMK TI Bali Global Badung, Sekolah yang Siswanya Jadi Korban Kecelakaan Bus di Batu
10 Universitas Terbaik...
10 Universitas Terbaik Dunia Bidang IT Versi Edurank 2024, Intip Biaya Kuliahnya Juga
Mahasiswa Prodi IT President...
Mahasiswa Prodi IT President University Juara Kompetisi Hackathon di Columbia University
20 Jurusan S1 IT Terbaik...
20 Jurusan S1 IT Terbaik Versi Indonesian Engineering and Technology Institutional Ranking 2025
5 Jurusan Kuliah yang...
5 Jurusan Kuliah yang Lulusannya Laris Manis di Era Digital, E Sport Salah Satunya
Jurusan IT di ITB, ITS...
Jurusan IT di ITB, ITS dan IPB dengan Persaingan Terketat, Lulusan Menjanjikan di Dunia Kerja
Ditutup 11 Juli 2024,...
Ditutup 11 Juli 2024, Ini Lowongan Kerja PT Freeport Indonesia untuk Lulusan S1 IT dan Teknik
Bisa Apa Lulusan Teknik...
Bisa Apa Lulusan Teknik Energi Terbarukan? Ini 10 Prospek Kerja Menantang Alumninya
Rekomendasi
Siasati Tarif Trump,...
Siasati Tarif Trump, RI Siap Genjot Pasar Ekspor Eropa dan Australia
Batal Ikut Maraton di...
Batal Ikut Maraton di AS, Misbakhun Dinilai Tunjukkan Loyalitas
Pamer Cincin Mewah,...
Pamer Cincin Mewah, Georgina Rodriguez dan Cristiano Ronaldo Sudah Halal?
Pemprov Jabar Siap Lawan...
Pemprov Jabar Siap Lawan Putusan PTUN dalam Sengketa Lahan SMAN 1 Bandung
PT BAI Luncurkan Program...
PT BAI Luncurkan Program MBG Perdana untuk Sekolah di KEK Galang Batang Bintan
Trump Cabut Visa Lebih...
Trump Cabut Visa Lebih dari 1.000 Mahasiswa Asing di AS, Apa Alasannya?
Berita Terkini
Antri atau Antre, Mana...
Antri atau Antre, Mana Penulisan yang Benar?
8 jam yang lalu
NTT Ditarget Jadi Lokasi...
NTT Ditarget Jadi Lokasi Pertama Peresmian Sekolah Unggulan Garuda
9 jam yang lalu
Lolos SNBP, 66 Siswa...
Lolos SNBP, 66 Siswa MAN 13 Jakarta Diterima di Perguruan Tinggi Negeri Favorit
17 jam yang lalu
Ini 49 PTN Satker yang...
Ini 49 PTN Satker yang Akan Menerima Tukin Dosen, Cek Kampusmu
22 jam yang lalu
Dosen MNC University...
Dosen MNC University Dorong BUMDES Perkuat Kolaborasi untuk Promosi Digital
23 jam yang lalu
Tingkatkan Jumlah Mahasiswa...
Tingkatkan Jumlah Mahasiswa Penerima, Mendikti Dorong Pemda Inisiasi KIP Kuliah Daerah
1 hari yang lalu
Infografis
6 Produk Buatan China...
6 Produk Buatan China yang Digemari Konsumen Amerika Serikat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved