2 Jenis Sertifikat yang Bisa Dilampirkan pada PPDB Jakarta 2024 Jalur Prestasi, Pendaftar Harus Tahu

Kamis, 13 Juni 2024 - 15:31 WIB
loading...
2 Jenis Sertifikat yang...
PPDB Jakarta 2024 Jalur Prestasi telah dibuka sejak 10 Juni 2024. Berikut ketentuan mengenai sertifikat. Foto/SINDOnews.
A A A
JAKARTA - PPDB Jakarta 2024 Jalur Prestasi telah dibuka sejak 10 Juni 2024 kemarin. Dalam pendaftaran ini terdapat beberapa persyaratan yang perlu dipahami oleh peserta, salah satunya terkait pelampiran sertifikat.

Pendaftaran Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Jakarta merupakan jalur pendaftaran masuk ke sekolah negeri, mulai dari jenjang Sekolah Dasar (SD), Sekolah Menengah Pertama (SMP), hingga Sekolah Menengah Atas (SMA) dan Sekolah Menengah Kejuruan (SMK).

Baca juga: Pendaftaran PPDB 2024 di Jakarta Dimulai Hari Ini, Akun Harus Terverifikasi dan Teraktivasi

Salah satu jalur yang disediakan dalam PPDB Jakarta ini adalah jalur prestasi, dimana penerimaan ditentukan berdasarkan nilai rapor yang dilampirkan dengan surat keterangan peringkat nilai rapor peserta didik dari sekolah asal dan/atau prestasi di bidang akademik maupun non-akademik.

Baca juga: Jangan Terlewat, Pendaftaran PPDB DKI Jakarta 2024 Dimulai Hari Ini

Jalur prestasi ini terbuka untuk jenjang pendidikan SMP, SMA, dan SMK. Salah satu persyaratan dalam jalur ini adalah menyertakan sertifikat perlombaan atau organisasi yang dimiliki.

Meskipun syarat ini tidak wajib, namun dari syarat ini peserta bisa mendapat nilai tambahan jika disesuaikan dengan indikator perhitungan jalur prestasi PPDB Jakarta 2024.

Baca juga: Orang Tua Siswa Wajib Tahu, Ini 4 Jalur PPDB di DKI Jakarta 2024

Akademik


Rerata nilai rapor: 30%
Persentil rerata nilai rapor: 30%
Prestasi akademik: 30%
Prestasi non akademik: 5%
Persentil non akademik: 5%

Non Akademik


Rerata nilai rapor: 10%
Persentil rerata nilai rapor: 5%
Prestasi akademik: 5%
Prestasi non akademik: 40%
Persentil non akademik: 40%

Berikut ini beberapa sertifikat prestasi atau organisasi yang dapat dilampirkan dalam PPDB Jakarta 2024 Jalur Prestasi.

Sertifikat PPDB Jakarta 2024 Jalur Prestasi

1. Sertifikat Prestasi Akademik dan Nonakademik

a. Kota/Kabupaten


Juara 1:

Kedinasan berjenjang: 73,
Kedinasan tak berjenjang: 65,
Induk organisasi berjenjang:65,
Induk organisasi tak berjenjang: 57

Juara 2:

Kedinasan berjenjang: 70,
Kedinasan tak berjenjang: 62,
Induk organisasi berjenjang:62,
Induk organisasi tak berjenjang: 54

Juara 3:

Kedinasan berjenjang: 67,
Kedinasan tak berjenjang: 59,
Induk organisasi berjenjang:59,
Induk organisasi tak berjenjang: 51

b. Provinsi


Juara 1:

kedinasan berjenjang: 82,
kedinasan tak berjenjang: 74,
induk organisasi berjenjang:74,
induk organisasi tak berjenjang: 66

Juara 2:

kedinasan berjenjang: 79,
kedinasan tak berjenjang: 71,
induk organisasi berjenjang:71,
induk organisasi tak berjenjang: 63

Juara 3:

kedinasan berjenjang: 76,
kedinasan tak berjenjang: 68,
induk organisasi berjenjang:68,
induk organisasi tak berjenjang: 60

c. Nasional


Juara 1: kedinasan berjenjang: 91,
kedinasan tak berjenjang: 83,
induk organisasi berjenjang:83,
induk organisasi tak berjenjang: 75

Juara 2:

kedinasan berjenjang: 88,
kedinasan tak berjenjang: 80,
induk organisasi berjenjang:80,
induk organisasi tak berjenjang: 72

Juara 3:

kedinasan berjenjang: 85,
kedinasan tak berjenjang: 77,
induk organisasi berjenjang:77,
induk organisasi tak berjenjang: 69

d. Internasional


Juara 1:

kedinasan berjenjang: 100,
kedinasan tak berjenjang: 92,
induk organisasi berjenjang:92,
induk organisasi tak berjenjang: 84

Juara 2:

kedinasan berjenjang: 97,
kedinasan tak berjenjang: 89,
induk organisasi berjenjang:89,
induk organisasi tak berjenjang: 81

Juara 3:

kedinasan berjenjang: 94,
kedinasan tak berjenjang: 86,
induk organisasi berjenjang:86,
induk organisasi tak berjenjang: 78

2. Sertifikat Kepemimpinan Organisasi

a. OSIS/MPK


Ketua: 100
Pengurus (wakil ketua, sekretaris, dan bendahara): 67
Ketua seksi dan anggota seksi: 33

b. Jambore Pramuka/Pramuka Garuda/Paskibra dan Jumbara


Internasional: 100
Nasional: 67
Provinsi: 43
Kota/kabupaten: 33

c. Hafizh Al-Qur'an


Juz 28-30: 100
Juz 25-27: 94
Juz 22-24: 88
Juz 19-21: 82
Juz 16-18: 76
Juz 13-15: 70
Juz 11-12: 64
Juz 9-10: 58
Juz 7-8: 52
Juz 5-6: 46
Juz 3-4: 40
Juz 1-2: 34

d. Ekstrakulikuler


Ketua: 100
Pengurus (wakil ketua, sekretaris, dan bendahara): 67
Ketua seksi dan koordinator seksi: 33

Itulah beberapa sertifikat yang bisa dilampirkan dalam PPDB Jakarta 2024 Jalur Prestasi. Semoga informasi ini bisa membantu bagi para pendaftar.
(nnz)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
SPMB 2025 Dibuka Mei,...
SPMB 2025 Dibuka Mei, Ini Jadwal Resmi Pengganti PPDB dari Kemendikdasmen
Menteri Abdul Muti Beberkan...
Menteri Abdul Mu'ti Beberkan Perbedaan SPMB dengan PPDB
3 Perbedaan PPDB Zonasi...
3 Perbedaan PPDB Zonasi dengan SPMB Domisili di Penerimaan Siswa Baru 2025
Zonasi Dihapus, Ini...
Zonasi Dihapus, Ini 4 Jalur Masuk Sekolah dan Kuotanya di SPMB 2025
4 Jalur Penerimaan Murid...
4 Jalur Penerimaan Murid Baru di SPMB 2025, Ada Kuota Baru untuk Pengurus OSIS!
PPDB Resmi Diganti Jadi...
PPDB Resmi Diganti Jadi SPMB, Mendikdasmen: Bukan Sekedar Nama Baru
PPDB 2025, Siswa Tak...
PPDB 2025, Siswa Tak Lolos Sekolah Negeri akan Masuk Swasta
Mendikdasmen Abdul Muti...
Mendikdasmen Abdul Mu'ti Beri Sinyal Sistem Baru PPDB Diumumkan Pekan Ini
Mendikdasmen: PPDB Zonasi...
Mendikdasmen: PPDB Zonasi akan Dihapus, Diganti Nama Baru
Rekomendasi
Kenapa Usia 40 Tahun...
Kenapa Usia 40 Tahun Begitu Istimewa dalam Islam? Begini Alasannya.
Sutiyoso dan Cak Lontong...
Sutiyoso dan Cak Lontong Diangkat Jadi Komisaris Ancol
DAmandita Sentul Tawarkan...
D'Amandita Sentul Tawarkan Rumah Smart Living Pure Nature Rp700 Jutaan
Jenderal Tertinggi Rusia...
Jenderal Tertinggi Rusia Puji Kepahlawanan Militer Korut setelah Rebut Kembali Kursk dari Ukraina
Gelar Halalhihalal,...
Gelar Halalhihalal, Alumni Universitas Janabadra Teguhkan Semangat Kampus Kebangsaan
Perusahaan AS Tetap...
Perusahaan AS Tetap Ekspansi di Tengah Kebijakan Efisiensi Pemerintah
Berita Terkini
Berapa Gaji Lulusan...
Berapa Gaji Lulusan S1 Columbia University? Angkanya Bikin Penasaran!
9 jam yang lalu
PIS Buka Beasiswa Crewing...
PIS Buka Beasiswa Crewing Talent Scouting, Lulus Dikontrak Jadi Pelaut di Kapal Pertamina
10 jam yang lalu
Haier Group Perkuat...
Haier Group Perkuat Hubungan Budaya Lewat Peluncuran Beasiswa di Indonesia
12 jam yang lalu
Riwayat Pendidikan Danjen...
Riwayat Pendidikan Danjen Kopassus Mayjen TNI Djon Afriandi, Lulusan Terbaik Akmil 1995
13 jam yang lalu
8 Beasiswa SMA Luar...
8 Beasiswa SMA Luar Negeri Terbaik 2025, Mana Negara Favoritmu?
14 jam yang lalu
Rayakan Hari Kartini,...
Rayakan Hari Kartini, BINUS Shecodes Society dan IAIS Soroti Peran Perempuan di Era AI
18 jam yang lalu
Infografis
6 Jenis Buah yang Bisa...
6 Jenis Buah yang Bisa Membantu Memperlambat Penuaan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved