Harus Bergelar Doktor, Ini Tahapan Pemilihan Bakal Calon Rektor UI 2024-2029

Minggu, 21 Juli 2024 - 17:24 WIB
loading...
A A A
12. Proses Penyaringan 3 Calon Rektor: 11 September 2024-18 September 2024

13. Proses Penyaringan Calon Rektor: 19 September 2024-26 September 2024

14. Pengumuman Rektor Terpilih: 26 September 2024-26 September 2024

15. Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Rektor Terpilih: 4 Desember 2024-4 Desember 2024

Persyaratan Bakal Calon Rektor UI 2024-2029


1. Berkewarganegaraan Indonesia

2. Sehat jasmani dan rohani berpendidikan dan bergelar doktor, doktor terapan atau sub spesialis

3. Memiliki integritas, komitmen, dan kepemimpinan yang tinggi

4. Memiliki kreativitas untuk pengembangan potensi UI berwawasan luas mengenai pendidikan tinggi

5. Belum berusia 60 tahun pada saat dilantik menjadi Rektor sesuai dengan jadwal yang telah ditetapkan, yaitu 4 Desember 2024

6. Bukan anggota partai politik atau organisasi yang berafiliasi secara langsung dengan partai politik paling kurang 1 (satu) tahun sebelum pendaftaran

7. Tidak pernah dihukum berdasarkan putusan pengadilan yang berkekuatan hukum tetap
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.0801 seconds (0.1#10.140)