Inspiratif, Lulus S2 di Usia 21 Tahun, Tiktoker Ini Viral

Sabtu, 10 Agustus 2024 - 07:46 WIB
loading...
A A A
“Hehe … teman-teman memang ada yang suka jahil. Tapi saya sih senang saja bisa membantu mereka,” tawa Joseph merebak mengenang masa-masa SMP-nya.

Meski begitu bukan berarti kehidupan Joseph semasa sekolah dan kuliah dulu hanya diisi dengan belajar. Buktinya, ia juga pernah ikut turnamen game onlinewaktu kuliah di Amerika dan pernah beberapa kali menang. Joseph mengaku ia memang memilih bermain game onlineseperti Mobile Legends untuk mengisi waktu senggangnya agar kehidupannya tetap berimbang.

“Jangan sampai saya jadi ansos (anti sosial) karena banyak belajar. Sebisanya kehidupan saya harus tetap balance. Ada saatnya untuk belajar dan ada saatnya bermain game online bareng teman-teman,” ujarnya.

Ketika ditanya apakah di usia 22 tahun ini ia sudah memiliki pacar? Joseph langsung terbahak. Akunya sampai saat ini ia belum menemukan gadis idamannya.

“Padahal kriteria saya nggak macam-macam, saya cuma berharap dapat pacar yang IPK-nya 4, biar seimbang. Dan, ternyata sampai sekarang belum ketemu, nyarinya susah juga ya, haha …” tukas Joseph menutup obrolan.
(unt)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Kisah Inspiratif Delisa:...
Kisah Inspiratif Delisa: Kehilangan Sebelah Kaki Akibat Tsunami Aceh 2004, Kuliah di STIES hingga Sukses Bekerja di BSI
Kisah Juliana, Perempuan...
Kisah Juliana, Perempuan Suku Anak Dalam Pertama yang Berhasil Raih Gelar S1 di UM Jambi
Kisah Luthfi Ridzki...
Kisah Luthfi Ridzki Fakhrian, Raih IPK 3,95 Sukses Jadi Co-Founder dan Vice Chairman
Siapa Shakira, Mahasiswa...
Siapa Shakira, Mahasiswa Kedokteran UI yang Juarai Clash of Champions 2024? Ini Sosok dan Prestasinya
Cerita Shabilla, Anak...
Cerita Shabilla, Anak Pekerja Serabutan yang Berhasil Wujudkan Cita Jadi Tentara
Cerita Ayu, Anak Buruh...
Cerita Ayu, Anak Buruh Bangunan yang Ingin Jadi Perawat Profesional di UNUD
Berkah Doa Ibu, Ini...
Berkah Doa Ibu, Ini Kisah Mujab, Alumnus UI Penerima Beasiswa LPDP ke Inggris
Kecelakaan dan Patah...
Kecelakaan dan Patah Tulang, Lulusan Terbaik Unesa Ini Wisuda Pakai Kursi Roda
Khakam Ma’ruf, Sosok...
Khakam Ma’ruf, Sosok Inspiratif Alumni UNY yang Kantongi 170 Penghargaan
Rekomendasi
Ilmuwan Klaim Temukan...
Ilmuwan Klaim Temukan Bukti Keberadaan Alien
TNI Lahir dari Rahim...
TNI Lahir dari Rahim Rakyat, Jadikan Pilar Persatuan dan Pembangunan Bangsa
Jin BTS Umumkan Konser...
Jin BTS Umumkan Konser Solo RUNSEOKJIN_EP.TOUR, Ini Jadwal Lengkapnya
Perang Dagang, China...
Perang Dagang, China Ganti Minyak Mentah AS dengan Minyak Kanada
Pemimpin Houthi: Israel...
Pemimpin Houthi: Israel Didukung AS Peras Palestina Bebaskan Tawanan tanpa Kompensasi
Kartu Jakarta Pintar...
Kartu Jakarta Pintar Tahap 1 Disalurkan untuk 43.502 Siswa
Berita Terkini
PB PGRI Desak Tunjangan...
PB PGRI Desak Tunjangan Profesi Guru Dipertahankan di RUU Sisdiknas
2 jam yang lalu
Nilai Ambang Batas Terbaru...
Nilai Ambang Batas Terbaru Rekrutmen Bersama BUMN 2025, Cek Standar Kelulusannya
3 jam yang lalu
Kemendikti Bangun Sistem...
Kemendikti Bangun Sistem Mentorship Antarkampus, Dorong Kolaborasi Riset dan Inovasi
4 jam yang lalu
5 Contoh Ucapan Paskah...
5 Contoh Ucapan Paskah 2025 untuk Teman Sekolah, Sederhana, Penuh Makna, dan Doa
7 jam yang lalu
5 Ucapan Wafat Yesus...
5 Ucapan Wafat Yesus Kristus 2025 untuk Guru di Sekolah dengan Sentuhan Spiritual dan Doa
7 jam yang lalu
Antri atau Antre, Mana...
Antri atau Antre, Mana Penulisan yang Benar?
16 jam yang lalu
Infografis
5 Negara Penguasa Harta...
5 Negara Penguasa Harta Karun Logam Tanah Jarang di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved