Bingung Pilih Jurusan? Ini 10 Jurusan Kuliah IPA yang Bisa Jadi Pertimbangan

Jum'at, 31 Desember 2021 - 14:09 WIB
loading...
A A A
Jadi intinya mahasiswa akan mempelajari segala hal yang terkait dengan pesawat terbang, mobil, motor, sepeda, robot, bahkan kapal laut. Dan selain itu, juga akan belajar mengenai konversi energi misalnya seperti motor bakar, sistem termal dan akan diminta untuk menggambar teknik bahkan pembuatan prototype mesin tersebut.

8. Jurusan Ilmu Kehutanan
Jurusan yang satu ini mungkin terdengar asing tapi sebenarnya banyak peminatnya. Sebagai mahasiswa Ilmu Kehutanan, kamu akan mempelajari segala sesuatu yang berkaitan tentang hutan mulai dari ekologi hutan, fisiologi tumbuhan, ilmu tanah, sampai manajemen hasil hutan itu sendiri. Bahkan, Ilmu Kehutanan juga berkaitan erat dengan pelestarian hutan, rehabilitasi hutan, serta perlindungan hutan. Tuh, apalagi di Indonesia nih yang pelestarian hutannya sangat diperhatikan.

Selain itu, sebagai mahasiswa lulusan Ilmu Kehutanan, kamu bisa bekerja sebagai spesialis konservasi alam, konsultan lingkungan, ahli konservasi hutan, ataupun pengawas hutan.

9. Jurusan Ilmu Astronomi
Jurusan kuliah anak IPA yang selanjutnya adalah jurusan Ilmu Astronomi, yang dimana akan mempelajari tentang berbagai benda atau objek di langit serta sifat fisik mengenai alam semesta dan isinya.

Meskipun prospek karirnya jarang terdengar, tapi kamu bisa bekerja sebagai Astronom, peneliti atmosfer dan luar angkasa, Ilmu Bumi, Ilmu kelautan, dan masih banyak lagi.

10. Jurusan Biokimia
Jurusan kuliah anak IPA yang terakhir adalah jurusan Biokimia. Di mana jurusan Biokimia merupakan sebuah ilmu yang mempelajari tentang peranan berbagai molekul dalam reaksi kimia dan bagaimana proses tersebut sedang berlangsung di makhluk hidup.

Jadi, kamu sebagai mahasiswa jurusan Ilmu Biokimia akan mempelajari tentang berbagai proses yang ada di reaksi kimia. Jurusan ini cocok buat kamu yang suka pelajaran biologi dan kimia. Prospek kariernya pun terjamin juga, kamu bisa menjadi peneliti bioinformatika, ahli biologi molekul, ahli biokimia, dan ahli biofisika.
(mpw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Ini 5 Fakultas/Sekolah...
Ini 5 Fakultas/Sekolah ITB dengan Keketatan Tertinggi pada SNBT 2025, Tertarik?
27 Lowongan Kerja PT...
27 Lowongan Kerja PT KAI di Rekrutmen Bersama BUMN 2025, Segera Kirim Lamaran!
15 Jurusan Kedokteran...
15 Jurusan Kedokteran Gigi Terbaik versi EduRank 2025, Cocok untuk SNBT
3 Lowongan Waskita Karya...
3 Lowongan Waskita Karya di Rekrutmen Bersama BUMN 2025, Cek Jurusan yang Dibutuhkan
Beasiswa Belum Mampu...
Beasiswa Belum Mampu Tingkatkan APK Pendidikan Tinggi, Kemendikti Susun Strategi Nasional
Mendikti Saintek Terbitkan...
Mendikti Saintek Terbitkan Kepmen Baru, Atur Pengembangan Karier Dosen
12 Jurusan di UNJ dengan...
12 Jurusan di UNJ dengan Persaingan Terendah, Panduan Mendaftar SNBT 2025
5 Jurusan ITERA dengan...
5 Jurusan ITERA dengan Peminat Tertinggi di SNBP 2025, Nomor 1 Bukan Prodi Teknik
Kapan Pengumuman SNBP...
Kapan Pengumuman SNBP 2025? Catat Tanggal, Jam, dan 41 Link di Sini
Rekomendasi
OTT di OKU Sumsel, KPK...
OTT di OKU Sumsel, KPK Tetapkan 6 Tersangka
Efek Perang Dagang,...
Efek Perang Dagang, Harga Emas Ukir Sejarah Baru Tembus Level USD3.000
Sinopsis Sinetron Mencintaimu...
Sinopsis Sinetron Mencintaimu Sekali Lagi Eps 84: Lingga Gugat Arini ke Pengadilan
2 Jambret Apes di Surabaya,...
2 Jambret Apes di Surabaya, 1 Tewas Tenggelam usai Kabur dari Amukan Warga
Houthi Bersumpah Balas...
Houthi Bersumpah Balas Serangan Udara AS dan Inggris di Sanaa
Thom Haye Targetkan...
Thom Haye Targetkan Bawa Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026: Bermimpi Boleh!
Berita Terkini
Pameran STEAM SMA Labschool...
Pameran STEAM SMA Labschool Jakarta: Kolaborasi Ilmu, Kreativitas, dan Inovasi
1 jam yang lalu
Mengenal 4 Jalur Seleksi...
Mengenal 4 Jalur Seleksi Mandiri UGM 2025, Dibuka 18 Maret
4 jam yang lalu
MNC University Jalin...
MNC University Jalin Kerja Sama dengan Politeknik Siber Cerdika Internasional
4 jam yang lalu
Gagal SNBP 2025? Unesa...
Gagal SNBP 2025? Unesa Buka Jalur Golden Ticket, Otomatis Diterima
5 jam yang lalu
Ingin Lulus SNBP 2025?...
Ingin Lulus SNBP 2025? Amalkan Doa Ini untuk Hasil Terbaik
7 jam yang lalu
Ini Link Utama dan 44...
Ini Link Utama dan 44 Link Mirror untuk Melihat Pengumuman SNBP 2025
10 jam yang lalu
Infografis
Habitat Asli Harimau...
Habitat Asli Harimau Jawa yang Masih Terjaga hingga Saat Ini
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved