Pentingnya Kemampuan Entrepreneurship bagi Lulusan Sistem Informasi

Selasa, 08 Februari 2022 - 12:01 WIB
loading...
A A A
Entrepreneurship Mendukung Penelitian dan Pengembangan Industri
Selain menghasilkan ide bisnis baru dan pemikiran yang out of the box, wirausahawan juga mempromosikan penelitian dan pengembangan. Apalagi untuk bisnis di bidang teknologi yang selalu berkembang kreatif. Mereka mengolah ide-ide, membentuknya menjadi bentuk baru, dan mengubahnya menjadi usaha bisnis yang sukses. Kemampuan seperti ini tidak terbentuk dengan sendirinya, tapi harus diimbangi dengan ilmu, wawasan, dan tentu pengalaman.

Inovasi dan industri dipercepat melalui kerjasama pengusaha, universitas, dan masyarakat. Setiap pihak saling memotivasi, berbagi ide dan inspirasi, serta berbagi perencanaan strategis. Perubahan iklim industri yang ada membuka pintu bagi orang lain pada saat yang sama. Oleh karena itu, bisa dikatakan bahwa pentingnya kewirausahaan bagi perekonomian bersifat komprehensif.

Apa Saja Tantangannya?

1. Perkembangan Teknologi
Tantangan apa saja yang akan dihadapi entrepreneur di bidang teknologi? Yang pasti terjadi adalah perkembangan teknologi itu sendiri. Secanggih apapun teknologi yang ada, seiring waktu pasti akan ada yang lebih unggul. Menghadapi teknologi yang semakin berkembang, pemimpinnya sudah pasti harus mau belajar dan beradaptasi dengan tren yang ada.

2. Selera Masyarakat Terus Berubah
Kondisi masyarakat yang berubah adalah sebuah keniscayaan. Keinginan mereka sebagai konsumen akan selalu berubah. Alangkah baiknya, data dan informasi yang berubah itu dikelola dari waktu ke waktu. Dengan demikian, setiap keputusan bisnis dibuat berdasarkan data yang mendukung dan bukan hanya perkiraan subjektif.

Memang benar bahwa entrepreneur di bidang teknologi selalu menghadapi tantangan yang terkait teknologi atau aspek bisnisnya. Tapi, satu hal yang tidak bisa diabaikan adalah aspek manusianya. Bahwa setiap keputusan bisnis harus memiliki value untuk masyarakat, khususnya target market. Setiap inovasi teknologi bukan hanya untuk keuntungan atau perkembangan teknologi itu sendiri.

3. Fokus kepada Pengalaman Pengguna
Bagaimana pun, teknologi tidak akan berguna sebagaimana mestinya jika belum berguna untuk manusia dan mendapat feedback untuk kemudian dikembangkan. Di situlah bidang UX (User Experience) berkembang, baik dalam hal riset, desain, atau penulisan.

Poinnya adalah tentang bagaimana membuat layanan yang mudah, aman, dan menyenangkan. Pengetahuan psikologis juga dibutuhkan untuk merancang dan menguji produk dan sistem untuk meningkatkan kepuasan pengguna.

Jadi bagaimana menurut Anda, tentang pentingnya kemampuan entrepreneurship bagi orang dengan background pendidikan teknologi informasi? Khususnya orang-orang yang pernah belajar Sistem Informasi, memang hal ini bisa jadi lebih kompleks dari yang dibayangkan.

Apapun itu, ini semua tentang memahami bagaimana orang berpikir, memahami dan berperilaku di dunia, dan merancang produk dan sistem yang cocok dengan itu.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Universitas Bakrie Tambah...
Universitas Bakrie Tambah Guru Besar di Bidang Knowledge Management
Universitas Bakrie Perkuat...
Universitas Bakrie Perkuat Konsep Sky City Campus
Universitas Bakrie-UiTM...
Universitas Bakrie-UiTM Malaysia Kolaborasi Revitalisasi Sopan Santun di Era Digital
Profil SMK TI Bali Global...
Profil SMK TI Bali Global Badung, Sekolah yang Siswanya Jadi Korban Kecelakaan Bus di Batu
Wisuda XIV Universitas...
Wisuda XIV Universitas Bakrie, 11 Mahasiswa Jadi Lulusan Terbaik
Universitas Bakrie Hubungkan...
Universitas Bakrie Hubungkan Pengembangan Industri Halal Indonesia dan Filipina
10 Universitas Terbaik...
10 Universitas Terbaik Dunia Bidang IT Versi Edurank 2024, Intip Biaya Kuliahnya Juga
20 Jurusan S1 IT Terbaik...
20 Jurusan S1 IT Terbaik Versi Indonesian Engineering and Technology Institutional Ranking 2025
Universitas Bakrie Sambut...
Universitas Bakrie Sambut 1.540 Mahasiswa Baru Angkatan 2024
Rekomendasi
Pasar Saham Menghijau,...
Pasar Saham Menghijau, IHSG Dibuka Menguat ke Level 6.455
Dean James Tampil di...
Dean James Tampil di Liga Europa usai Antar Go Ahead Eagles Juara KNVB Cup
Biadab! Perempuan di...
Biadab! Perempuan di Kendari Banting Bayi 6 Bulan, Rekam dan Dikirim ke Ibu Balita
Siapakah Kardinal Kevin...
Siapakah Kardinal Kevin Farrell? Pemimpin Sementara Vatikan usai Paus Fransiskus Meninggal
Sinopsis Original Series...
Sinopsis Original Series Vision+ di RCTI Cidro Asmoro Eps 2: Daru Bikin Kecewa Gara-gara Gagal Ajak Sahabat Bertemu Idola
Putin Tiba-tiba Bersedia...
Putin Tiba-tiba Bersedia Berunding dengan Ukraina, Ada Apa?
Berita Terkini
Hari Kartini, Dosen...
Hari Kartini, Dosen Sains Komunikasi MNC University Tampil di V Morning Show
2 jam yang lalu
10 Contoh Ucapan Selamat...
10 Contoh Ucapan Selamat Hari Kartini dalam Bahasa Inggris untuk Berbagai Momen
2 jam yang lalu
Pas Foto atau Pasfoto,...
Pas Foto atau Pasfoto, Mana Penulisan yang Benar Menurut KBBI?
3 jam yang lalu
Mendikdasmen Wajibkan...
Mendikdasmen Wajibkan Guru Belajar Satu Hari dalam Seminggu, Ini Aturannya
5 jam yang lalu
Sinopsis Buku RA Kartini...
Sinopsis Buku RA Kartini Habis Gelap Terbitlah Terang, Simak Yuk
14 jam yang lalu
Beasiswa Garuda 2025...
Beasiswa Garuda 2025 Diluncurkan, Kuliah S1/D4 Gratis dan Ada Uang Saku Bulanan
16 jam yang lalu
Infografis
Sistem Perang Elektronik...
Sistem Perang Elektronik Rusia Bikin Senjata NATO Jadi Rongsokan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved