3 Gubernur dan Wakil Gubernur di Indonesia Ini Bergelar Doktor

Kamis, 19 Mei 2022 - 15:55 WIB
loading...
A A A
Audy Joinaldy merupakan Wakil Gubernur Sumatera Barat. Audy bahkan pernah meraih rekor MURI (Museum Rekor Indonesia) dengan predikat gelar akademik terbanyak. Dia sendiri memiliki 7 gelar akademik.

Pria kelahiran 16 Mei 1983 ini memang dikenal dengan orang yang haus akan ilmu pengetahuan. Karena itulah dia dapat meraih banyak gelar.

Audy Joinaldy meraih gelar akademik ketujuhnya setelah diwisuda sebagai Doktor Manajemen Bisnis IPB University di Bogor, Jawa Barat, pada Rabu, 16 Maret 2022. Prosesi penyerahan brevet kepada Dr. Ir. Audy Joinaldy, S.Pt., M.Sc., M.M., I.P.M, ASEAN Eng Dt. Rajo Pasisia Alam itu dilaksanakan di Gedung Hakim Andi Nasution Komplek Kampus IPB University Dramaga Bogor.

3. Viktor Bungtilu Laiskodat

Gubernur yang memiliki gelar doctor berikutnya datang dari gubernur Nusa Tenggara Timur (NTT). Viktor Bungtilu Laiskodat mendapat gelar doktor dari Program Doktor Studi Pembangunan Fakultas Interdisiplin Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW).

Gubernur yang juga dikenal dengan VBL ini menyandang doktor setelah mengikuti ujian terbuka studi pembangunan yang digelar di Balairung Universitas, Jumat (22/10/2021). VBL dinyatakan lulus dengan predikat terpuji dan meraih indeks prestasi kumulatif 3.92.

VBL yang merupakan kelahiran 17 Februari 1965 ini terpilih menjadi Gubernur NTT pada tahun 2018 lalu.
(mpw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Kisah Haru Pasutri Raih...
Kisah Haru Pasutri Raih Gelar Doktor Bareng di ITS, Sempat Hadapi Kebutaan
Riwayat Pendidikan Chandra...
Riwayat Pendidikan Chandra Wijaya, Dosen Promotor Bahlil Lahadalia yang Disanksi UI
UI Soal Desakan Pembatalan...
UI Soal Desakan Pembatalan Gelar Doktor Bahlil: Tidak Relevan
UI: Bahlil Belum Lulus,...
UI: Bahlil Belum Lulus, Tuntutan Pembatalan Disertasi Tidak Tepat
Bahlil Lahadalia Klaim...
Bahlil Lahadalia Klaim Belum Tahu Disuruh UI Minta Maaf soal Disertasinya
Rektor UI Tunda Kenaikan...
Rektor UI Tunda Kenaikan Pangkat Promotor hingga Kepala Prodi terkait Disertasi Bahlil
UI Belum Putuskan Sidang...
UI Belum Putuskan Sidang Ulang Disertasi Bahlil Lahadalia
Rektor UI Minta Bahlil...
Rektor UI Minta Bahlil Sampaikan Permohonan Maaf soal Disertasinya
Bahlil Soal Polemik...
Bahlil Soal Polemik Gelar Doktor: Saya Mahasiswa, Ikut Apa Pun Putusan UI
Rekomendasi
Putri Charlotte Jadi...
Putri Charlotte Jadi Cucu Kerajaan Terkaya di Dunia, Hartanya Tembus Rp78 Triliun
Ditelepon Presiden Prabowo...
Ditelepon Presiden Prabowo saat Gelar Halalbihalal, Cak Imin: Minta Menteri Rapatkan Barisan
Hasil Liga Inggris:...
Hasil Liga Inggris: Manchester United Selamat dari Degradasi, Leicester City Turun ke Championship
Pemerintah Siapkan Pangkal...
Pemerintah Siapkan Pangkal Pinang Jadi Tempat Penampungan Warga Gaza
Kekalahan Islam Makhachev...
Kekalahan Islam Makhachev yang Menodai Rekor Tak Terkalahkan
Antara Persahabatan...
Antara Persahabatan dan Ambisi: Jalan Terjal Islam Makhachev Menuju Gelar Kedua!
Berita Terkini
Cara Tarik Dana PIP...
Cara Tarik Dana PIP di Teller Bank: Syarat, Dokumen, dan Prosedur Lengkap
23 jam yang lalu
Dipantau Ketat, Itera...
Dipantau Ketat, Itera Siapkan 196 Pengawas untuk UTBK SNBT 2025
1 hari yang lalu
Ambulan atau Ambulans,...
Ambulan atau Ambulans, Mana Kata yang Baku Menurut KBBI?
1 hari yang lalu
10 Ucapan Wafat Yesus...
10 Ucapan Wafat Yesus Kristus untuk Teman Sekolah, Singkat Penuh Makna
1 hari yang lalu
Pendidikan Raja Charles...
Pendidikan Raja Charles III: Lulusan Sekolah Elit, Kini Raja Inggris Tertua Sepanjang Sejarah
1 hari yang lalu
Ini Jalur Masuk UGM...
Ini Jalur Masuk UGM untuk Calon Mahasiswa Tidak Mampu, Cek Jadwal Pendaftarannya
1 hari yang lalu
Infografis
3 Calon Pemain Naturalisasi...
3 Calon Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia Berdarah Jerman
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved