Gali Potensi Siswa di Era Digital dengan Maksimalkan Peran Media Sosial

Senin, 04 Juli 2022 - 23:21 WIB
loading...
Gali Potensi Siswa di...
Kemenkominfo gelar webinar Makin Cakap Digital 2022’ bertema ‘Indonesia Makin Cakap Literasi Digital’ bagi para siswa di Purwokerto. Foto/Ist
A A A
JAKARTA - Kementerian Komunikasi dan Informatika ( Kemenkominfo ) dan Gerakan Nasional Literasi Digital Siberkreasi menggelar webinar 'Makin Cakap Digital 2022' dengan tema “Indonesia makin Cakap Literasi Digital” bagi para siswa di Purwokerto.

Webinar yang dimoderatori oleh Rizki Pratama ini diselenggarakan pada Senin (4/7/2022) dan diikuti oleh ratusan siswa via Zoom. Kegiatan ini bertujuan agar para siswa dapat memanfaatkan media sosial dengan lebih baik lagi.

Baca juga: Tingkatkan Skill dan Talenta Unggul bagi para Pegiat Literasi Digital Sektor Pendidikan

Kemudian, menggali serta mengembangkan potensi diri dan minat para pelajar. Selain itu, para murid diharapkan dapat lebih bertanggung jawab dan mengisi media sosial dengan konten-konten yang membangun.

Berdasarkan survei yang dilakukan oleh We are Social Hootsuite per Februari 2022, di Indonesia, terdapat 204,7 juta pengguna internet yang setara dengan 73,7% dari populasi penduduk Indonesia.

Angka tersebut terlihat meningkat dibanding tahun sebelumnya (2,1 juta atau naik 1%). Tapi, perlu digarisbawahi bahwa masih ada potensi yang masih cukup besar agar seluruh penduduk Indonesia dapat menggunakan internet sepenuhnya.

Baca juga: 7.539 Peserta Seleksi Mandiri IPB University Ikuti Ujian Secara Online

Kemudian, berdasarkan Indeks Literasi Digital Indonesia 2021, tertulis bahwa Indonesia masih berada dalam kategori 'sedang' dengan angka 3,49 (dari skala 1-5). Lalu dalam penelitian ini tercermin bahwa perilaku penggunaan internet banyak dilakukan untuk berkomunikasi melalui pesan singkat, menggunakan media sosial, serta mencari informasi.

Tetapi, media sosial itu juga dianggap yang paling sering ditemui menyajikan berita bohong atau hoaks. Oleh karena itu, Kemenkominfo mengadakan kegiatan ini agar masyarakat terutama para murid lebih cakap dalam mencari dan memanfaatkan literasi digital dengan dasar empat pilar, yaitu kecakapan digital, etika digital, keamanan digital, dan budaya digital.

“Peningkatan penggunaan teknologi perlu diimbangi dengan kapasitas literasi digital yang mumpuni agar masyarakat dapat memanfaatkan teknologi digital dengan produktif, bijak dan tepat guna,” ujar Direktur Jenderal Aplikasi Informatika Kominfo, Semuel Abrijani Pengerapan dalam keterangan pers, Senin (4/7/2022).
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Prodi Sains Komunikasi...
Prodi Sains Komunikasi MNC University Gelar Kuliah Praktisi, Mahasiswa Diajak Asah Kreativitas dan Kembangkan Ide Konten di Media Sosial
Transformasi Digital...
Transformasi Digital Dunia Kerja, UBSI Gandeng SeeMeCV untuk Portal Karir Mahasiswa
Menjadi Ahli Teknologi...
Menjadi Ahli Teknologi di Era Digital Bersama MNC University
16 Ribuan Pelajar Indonesia...
16 Ribuan Pelajar Indonesia Antusias Ikuti Kompetisi Cerdas Cermat Digital
Dear Para Mahasiswa,...
Dear Para Mahasiswa, Ini Kunci Kemenangan di Era Industri 4.0
Pengguna Media Sosial...
Pengguna Media Sosial yang Bijak Terhindar dari Penyebaran Berita Palsu
Lebih Akurat dan Efisien,...
Lebih Akurat dan Efisien, SNDWAY Dorong Penggunaan Pengukuran Digital
X Dilaporkan Blokir...
X Dilaporkan Blokir Akun-akun Pengkritik Elon Musk
Yuke Bassist Dewa 19...
Yuke Bassist Dewa 19 Diduga Tabrak Anak Kecil hingga Tak Sadarkan Diri
Rekomendasi
Rony Tua Pohan Diyakini...
Rony Tua Pohan Diyakini Punya Semangat Satukan Pomparan Ni Boltok Horbo Simanjuntak
SIG Catatkan Pertumbuhan...
SIG Catatkan Pertumbuhan Penjualan Regional 13,8% di Kuartal I-2025
Pelantikan Pengurus...
Pelantikan Pengurus Jawa Barat Jadi Langkah Strategis Persatuan Pomparan Boltok Horbo Parsuratan Simanjuntak
Gambar AI Donald Trump...
Gambar AI Donald Trump Jadi Paus Picu Reaksi Keras
Khofifah Berani Hapus...
Khofifah Berani Hapus Batas Usia Rekrutmen, INDEF: Langkah Brilian Kuatkan Ekonomi Jatim
China Juara Piala Sudirman...
China Juara Piala Sudirman 2025 usai Kalahkan Korea Selatan 3-1
Berita Terkini
5 Istilah Seputar Haji...
5 Istilah Seputar Haji dan Penulisannya Menurut KBBI
Targetkan 50.000 Peserta,...
Targetkan 50.000 Peserta, Pemerintah Siapkan Program Magang Nasional
Jalur Mandiri IPB untuk...
Jalur Mandiri IPB untuk Pramuka dan Hafizh Quran 2025 Dibuka Besok, Ini Persyaratannya
12.000 Guru Bisa Dapat...
12.000 Guru Bisa Dapat Bantuan Kuliah Rp3,5 Juta, Bagaimana Cara Daftarnya?
Majelis Masyayikh-Kemenag...
Majelis Masyayikh-Kemenag Rancang Standar Mutu Pendidikan Pesantren Jenjang Pascasarjana
Melawan Banjir dengan...
Melawan Banjir dengan Buku Digital, Jejak Perubahan dari SDN Tambakrejo 1 Semarang
Infografis
5 Negara dengan Netizen...
5 Negara dengan Netizen Paling Tidak Sopan di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved