10 Jurusan Buat Siswa dengan Nilai Rapor Matematika Terbaik, Referensi SNBP 2023

Selasa, 17 Januari 2023 - 16:11 WIB
loading...
A A A
Kamu sempat melirik Teknik Penerbangan sebagai pilihan jurusan di SNBP ga, sih? Meskipun tidak terbilang sebagai jurusan favorit di SNBP, Teknik Penerbangan sebenarnya direkomendasikan sebagai jurusan untuk yang suka matematika. Kamu akan belajar tentang berbagai aspek penerbangan seperti desain, konstruksi, pemeliharaan, dan operasi pesawat.

Dilihat dari mata kuliahnya saja, seperti Aerodinamika, Sistem Pesawat, Navigasi, Mesin Penerbangan, hingga Regulasi Aviasi dan Manajemen Operasi Penerbangan, kemampuan matematika dan logika yang baik sangat diperlukan di jurusan ini.

10.Manajemen Logistik

Meskipun di bidang manajemen dan bisnis, ini adalah jurusan untuk yang suka Matematika. Mahasiswa Manajemen Logistik itu harus belajar tentang teknologi informasi yang digunakan terutama dalam pemantauan lokasi dan aliran barang, pemrosesan pesanan, maupun manajemen.

Bidang manajemen logistik dan supply chain dikenal menawarkan prospek kerja yang baik. Industri retail, manufaktur, perdagangan, jasa, transportasi, hingga logistik memerlukan analis sistem, pengembang aplikasi, hingga manajer teknologi informasi yang berhubungan dengan sistem logistik.

Demikian tadi 10 jurusan yang bisa dipilih siswa dengan nilai rapor Matematika terbaik untuk SNBP 2023. Semoga informasi ini bermanfaat bagi pembaca setia SINDOnews.
(nnz)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.0975 seconds (0.1#10.140)