7 Situs Cari Kerja Remote Bagi Fresh Graduate, Cek Yuk Banyak Lowongan
Kamis, 27 Juli 2023 - 14:42 WIB
JAKARTA - Ini situs terpercaya untuk mencari lowongan pekerjaan remote (jarak jauh).Belakangan ini, bekerja secara jarak jauh atau remote work telah menjadi tren di kalangan pekerja muda. Sebenarnya, remote working bukanlah hal baru di dunia kerja. Hanya saja, pandemi COVID-19 selama hampir tiga tahun terakhir bikin remote working jadi semakin booming.
Data menunjukkan bahwa pekerja remote telah mengalami peningkatan sebanyak 44% selama lima tahun terakhir. Meskipun semakin banyak orang tertarik bekerja secara jarak jauh, tapi ternyata tak sedikit yang kebingungan dari mana mereka harus memulai karier remote working-nya. Dirangkum dari berbagai sumber, simak 7 platform terpercaya mengenai lowongan kerja remote berikut ini
Namun, Working Nomads juga menyediakan pilihan remote jobs pada sektor-sektor konvensional di mana bekerja jarak jauh masih belum terlalu mainstream di dalamnya. Contohnya, sektor pendidikan, hukum, dan layanan kesehatan. Jika kamu tertarik, kamu bisa akses situs Working Nomads di https://www.workingnomads.com/jobs.
Situs ini telah mendapatkan kepercayaan dari sejumlah perusahaan ternama, seperti WordPress, Trello, dan Zapier. Jobspresso fokus pada remote jobs yang bergerak di bidang teknologi, marketing, customer support, dan sebagainya. Jadi, buat kamu yang berkarir di sektor-sektor tersebut, bisa akses Jobspresso melalui tautan https://jobspresso.co/, ya.
We Work Remotely memiliki tampilan situs yang relatif sederhana, sehingga mudah diakses dan digunakan oleh pemula yang hendak mencari remote job untuk pertama kalinya. Kamu yang tertarik mencari remote job di We Work Remotely bisa mengakses situsnya melalui https://weworkremotely.com/.
Data menunjukkan bahwa pekerja remote telah mengalami peningkatan sebanyak 44% selama lima tahun terakhir. Meskipun semakin banyak orang tertarik bekerja secara jarak jauh, tapi ternyata tak sedikit yang kebingungan dari mana mereka harus memulai karier remote working-nya. Dirangkum dari berbagai sumber, simak 7 platform terpercaya mengenai lowongan kerja remote berikut ini
7 Plaform Terpercaya Lowongan Kerja Remote untuk Fresh Graduate
1.Working Nomads
Working Nomads adalah salah satu situs pencarian kerja jarak jauh yang menawarkan pekerjaan dengan range sektor yang cukup luas. Biasanya situs pencarian remote jobs hanya fokus pada pekerjaan-pekerjaan digital, seperti kepenulisan, desain, atau teknologi.Namun, Working Nomads juga menyediakan pilihan remote jobs pada sektor-sektor konvensional di mana bekerja jarak jauh masih belum terlalu mainstream di dalamnya. Contohnya, sektor pendidikan, hukum, dan layanan kesehatan. Jika kamu tertarik, kamu bisa akses situs Working Nomads di https://www.workingnomads.com/jobs.
2.Jobspresso
Jobspresso adalah sebuah situs pencarian remote jobs asal Toronto, Kanada. Situs ini mengkurasi pekerjaan-pekerjaan remote dari perusahaan terpercaya, sehingga kamu tak perlu khawatir terkena scam.Situs ini telah mendapatkan kepercayaan dari sejumlah perusahaan ternama, seperti WordPress, Trello, dan Zapier. Jobspresso fokus pada remote jobs yang bergerak di bidang teknologi, marketing, customer support, dan sebagainya. Jadi, buat kamu yang berkarir di sektor-sektor tersebut, bisa akses Jobspresso melalui tautan https://jobspresso.co/, ya.
3.We Work Remotely
We Work Remotely adalah situs pencarian kerja jarak jauh yang sudah ada sejak tahun 2003. Situs ini merupakan salah satu pionir dalam hal pencarian remote jobs dan telah dipercaya oleh perusahaan-perusahaan besar, seperti Google, Amazon, dan Basecamp.We Work Remotely memiliki tampilan situs yang relatif sederhana, sehingga mudah diakses dan digunakan oleh pemula yang hendak mencari remote job untuk pertama kalinya. Kamu yang tertarik mencari remote job di We Work Remotely bisa mengakses situsnya melalui https://weworkremotely.com/.
tulis komentar anda