15 Contoh Teks Amanat Pembina Upacara dari Berbagai Tema, Bisa Dijadikan Referensi

Selasa, 14 Mei 2024 - 12:53 WIB
Beberapa contoh teks amanat pembina Upacara ini dapat dijadikan referensi untuk mengisi acara upacara bendera di sekolah. Foto/SINDOnews.
JAKARTA - Beberapa contoh teks amanat pembina upacara ini dapat dijadikan referensi untuk mengisi acara upacara bendera di sekolah. Upacara bendera yang biasa diadakan pada hari Senin ini menjadi acara rutin di berbagai sekolah untuk menerapkan banyak nilai, yang utamanya adalah kedisiplinan.

Dalam upacara bendera ini terdapat berbagai agenda, seperti pembacaan pembukaan undang-undang dasar 1945, pengibaran bendera merah putih, amanat pembina upacara, hingga pembacaan doa.

Baca juga: 3 Contoh Teks Ceramah Singkat Tema Ramadan yang Bisa Dijadikan Referensi

Biasanya amanat pembina upacara akan diisi oleh Kepala Sekolah, Wakil Kepala Sekolah, atau Staf Guru. Dalam amanat ini mereka akan memberikan berbagai pesan berisikan nilai-nilai moral yang perlu diteladani oleh para muridnya.



15 Contoh Teks Amanat Pembina Upacara

1. Contoh Teks Amanat Pembina Upacara Tentang Kebersihan



Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh.

Pertama-tama, marilah kita panjatkan puji syukur kepada Allah SWT yang telah memberikan banyak nikmatnya kepada kita, sehingga kita bisa kembali berkumpul di upacara bendera hari Senin dengan keadaan sehat walafiat.

Tak lupa kita selalu sanjungkan shalawat serta salam kepada junjungan Nabi Agung MuhammadSAW yang telah membawa kita dari zaman yang gelap gulita menuju zaman yang terang benderang. Semoga, kita semua mendapatkan syafaat dari beliau pada yaumil akhir kelak aamiinaamin yarobal alamin…

Pada kesempatan di pagi hari ini, ijinkan saya untuk menyampaikan sebuah amanat pembina upacara dengan tema kebersihan di lingkungan sekolah.
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More